Optimalisasi Pengelolaan Sampah Melalui Gerakan Eco-Sport di SDN 75 Locok

Penulis

Akmal , Maria Herlinda Dos Santos , Andi Ogo Darminto

DOI:

10.29303/jpmpi.v8i1.10541

Diterbitkan:

2025-02-10

Terbitan:

Vol 8 No 1 (2025): Januari-Maret 2025

Kata Kunci:

Pengelolaan Sampah, Eco-Sport

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Akmal, Maria Herlinda Dos Santos, & Andi Ogo Darminto. (2025). Optimalisasi Pengelolaan Sampah Melalui Gerakan Eco-Sport di SDN 75 Locok. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 8(1), 77–81. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v8i1.10541

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Permasalahan sampah di Indonesia merupakan masalah kritis yang berdampak pada kesehatan, keanekaragaman hayati, dan kelestarian ekologis. Dengan timbulan sampah mencapai 431.085,22 ton pada tahun 2022, edukasi tentang pengelolaan sampah menjadi sangat penting, terutama di lingkungan sekolah. Program Pengabdian kepada Masyarakat (KKN) Tulang Universitas Muhammadiyah SDN 75 Locok melaksanakan gerakan Eco-Sport yang mengintegrasikan pendidikan lingkungan dengan kegiatan olahraga. Melalui pendekatan ini, siswa tidak hanya belajar tentang daur ulang dan pemilahan sampah, tetapi juga berpartisipasi aktif dalam menjaga lingkungan yang bersih. Hasilnya menunjukkan peningkatan kesadaran lingkungan, keterampilan sosial, dan menciptakan lingkungan sekolah yang lebih bersih dan sehat. Gerakan ini berpotensi membentuk generasi yang peduli terhadap isu lingkungan.

Referensi

Agustin, A. F., Nurlailia, A., & Sulistyorini, L. (2022). Analisis Pengetahuan, Sikap, dan Ketersediaan Sarana dengan Tindakan Pengelolaan Sampah Rumah Tangga Serta Dampaknya Pada Masyarakat. Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 12(2), 335–346.

Damayanti, R., Damayanti, R., Huda, N., Hermina, D., Yani NoKm, J. A., Bunga, K., Banjarmasin Tim, K., Banjarmasin, K., & Selatan, K. (2024). Pengolahan Hasil Non-Test Angket, Observasi, Wawancara Dan Dokumenter. Student Research Journal, 3, 259–273. https://doi.org/10.55606/srjyappi.v2i3.1343

FA’OT, J. Y., & Mukarromah, S. B. (2022). Profil Kondisi Fisik Atlet Olahraga Sepatu Roda Pada Pemusatan Latihan Daerah Jawa Tengah (Pelatda Jateng). Journal of Sport Science and Fitness, 7(2), 132–140. https://doi.org/10.15294/jssf.v7i2.51943

Marlina, A., Sari, A. N., Syahira, N. A., Syafarina, P., & Bintang, R. S. (2023). Edukasi Mengenai Pentingnya Pemilahan Serta Pengolahan Sampah Untuk Mengurangi Dampak Negatif Terhadap Lingkungan. Darmabakti: Jurnal Inovasi Pengabdian Dalam Penerbangan, 4(1), 11–17. https://e-journal.poltekbangplg.ac.id/index.php/darmabakti/article/view/108

Mukhlis. (2024). Optimalisasi Penerapan Kebijakan Pengelolaan Sampah Dalam MengatasiPenanggulangan Darurat Sampah TPA Regional Payakumbuh. 5, 11964–11976.

Sufia, R., & Arisona, R. D. (2021). Introducing environmental education to early children through 3R activities (an effort for Indonesia free trash). IOP Conference Series: Earth and Environmental Science, 747(1). https://doi.org/10.1088/1755-1315/747/1/012030

Yuwana, S. I. P., & Adlan, M. F. A. S. (2021). Edukasi Pengelolaan Dan Pemilahan Sampah Organik Dan Anorganik Di Desa Pecalongan Bondowoso. Fordicate, 1(1), 61–69. https://doi.org/10.35957/fordicate.v1i1.1707

Biografi Penulis

Akmal, universitas muhammadiyah bone

Lisensi

Hak Cipta (c) 2025 Akmal, Maria Herlinda Dos Santos, Andi Ogo Darminto

Creative Commons License

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).