Pemberdayaan Mahasiswa BDP FPIK UHO dalam menerapkan Teknologi Sistem Hidroponik pada Kelompok Milenial Desa Tapulaga, Kabupaten Konawe Selatan, Sulawesi Tenggara
DOI:
10.29303/jpmpi.v8i4.13521Diterbitkan:
2025-11-30Unduhan
Abstrak
Abstract
This community service program aims to enhance the knowledge and skills of the millennial group in
Tapulaga Village, South Konawe Regency, in applying hydroponic system technology as an environmentally
friendly and productive business alternative. The topic was chosen based on the low utilization of modern
agricultural technology among rural youth and the high potential of coastal areas for developing sustainable
agribusiness ventures. The activity was conducted by students of Aquaculture Study Program (BDP), Faculty
of Fisheries and Marine Science, Universitas Halu Oleo (UHO), through a participatory approach involving
socialization, technical training on hydroponic installation, plant maintenance assistance, and evaluation of
plant growth results. The results showed an 85% increase in participants’ understanding of the basic concepts
of hydroponics, and 70% of participants were able to operate the system independently. Moreover, the
millennial group began to show interest in developing hydroponics as a new business opportunity in the village.
This program has had a positive impact in promoting economic independence and strengthening the capacity
of young generations through the application of appropriate technology in modern agriculture.
Keywords: Hydroponics, Innovation, Millennials, Empowerment, Appropriate Technology
Kata Kunci:
Hidroponik, Inovasi, Milenial, Pemberdayaan, Teknologi Tepat Guna.Referensi
Kurniawan, D., Sari, M. (2021). Pelatihan teknologi hidroponik untuk meningkatkan kreativitas
dan kemandirian ekonomi pemuda desa. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Pedesaan,
5(1), 45–53.
Marlina, S., Satria, Y. (2022). Pemberdayaan masyarakat pesisir melalui penerapan sistem
hidroponik di daerah pesisir Lampung. Jurnal Sosial Ekonomi dan Pengembangan
Wilayah, 8(2), 101–112.
Nugroho, A., Prasetya, R., Widodo, B. (2019). Optimalisasi nutrisi tanaman pada sistem
hidroponik untuk meningkatkan produktivitas selada. Jurnal Teknologi Pertanian
Modern, 4(3), 55–63.
Rahmawati, N., Hapsari, L., Setiawan, T. (2023). Pelatihan instalasi hidroponik sederhana bagi
pemuda desa: Dampak terhadap peningkatan keterampilan teknis. Jurnal Pengabdian
dan Inovasi Masyarakat, 6(1), 12–20.
Roidah, I. S. (2014). Pemanfaatan sistem hidroponik sebagai alternatif bercocok tanam di lahan
sempit. Jurnal Universitas Islam Negeri Malang, 2(1), 20–27.
Suhardjono, H., Yuniarti, S., Pratama, A. (2020). Efisiensi penggunaan lahan dan air pada sistem
hidroponik : Solusi pertanian modern ramah lingkungan. Jurnal Agroteknologi
Terapan, 9(2), 88–96.
Lisensi
Hak Cipta (c) 2025 Wellem H Muskita, Muhaimin Hamzah, La Ode Aslin, Sofiyan

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:
- Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
- Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
- Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).


