Sosialisasi Penggunaan Aplikasi Daring Selama Masa Pandemi Bagi Guru-guru SMP di Kecamatan Sakra Barat Kabupaten Lombok Timur
DOI:
10.29303/jpmpi.v5i4.2522Diterbitkan:
2022-11-29Terbitan:
Vol 5 No 4 (2022): Oktober-Desember 2022Kata Kunci:
Sosialisasi, Aplikasi Daring, PandemiArtikel
Unduhan
Cara Mengutip
Metrik
Abstrak
Perubahan pelaksanaan pembelajaran dari Luring menjadi Daring menjadi kendala bagi guru terutama kurangnya pemahaman guru dalam penggunaan aplikasi daring. Dengan demikian, pelaksanaan Program Pengabdian Kepada Masyarakat dalam bentuk sosialisai menjadi hal penting untuk dilakukan. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah diskusi informasi dn tanya jawab. Tingkat keberhasilan kegiatan sosialisasi diukur dengan mengitung nilai N-Gain berdasarkan nilai rata-rata pre test dan post test. Materi yang disosialisasikan meliputi: keuntungan, kendala dan solusi pembelajaran daring selama masa pandemi (materi I), penggunaan aplikasi zoom dalam pembelajaran daring (materi II), penggunaan aplikasi google classroom dalam pembelajaran daring (materi III), penggunaan aplikasi akun pembelajaran kemendikbud dalam pembelajaran daring (materi IV, dan jurnal belajar sebagai media kontrol aktivitas belajar online siswa (materi IV). Peserta yang menjadi sasaran dalam kegiatan ini adalah guru-guru SMP di Kecamatan Sakra Barat Kabupaten Lombok Timur, yang bejumlah 40 orang guru. Kegiatan sosialisasi dilaksanakan di Ruang Komputer SMPN 1 Sakra Barat Kabupaten Lombok Timur Provinsi NTB pada tanggal 15 September 2021. Hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa terdapat peningkatan pemahaman guru terhadap materi berdasarkan rata-rata skor N-gain dari pre tes ke post tes sebesar 56% yang termasuk dalam kategori cukup efektif.
Referensi
Asmuni, A. (2020). Problematika Pembelajaran Daring di Masa Pandemi Covid-19 dan Solusi Pemecahannya. Jurnal Paedagogy, 7(4), 281-288.
Fuady, M. J. (2017). Pengembangan aplikasi evaluasi pembelajaran online untuk pendidikan jarak jauh. Tekno, 26(2), 138-154.
Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan dan Menteri Dalam Negeri No. 01/KB/2021, No. 516 Tahun 2020, No. HK.03.01/Menkes/363/2020, dan No.440-882 tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran pada Tahun Ajaran 2020/2021 dan Tahun Akademik 2020/2021 dimasa Covid-19.
Defi, W. S. (2017). Pengaruh Pembinaan Peserta, Kompetensi Peserta, dan Desain Pelatihan Terhadap Efektivitas Pelatihan Di LPK Pacific Marine School Yogyakarta. Prodi manajemen UPY.
Prasetyo W. E., & Ina Ratnamiasih, S. E. (2018). Pengaruh Tujuan, Peserta, Instruktur dan Materi Pelatihan Terhadap Efektivitas Pelatihan (Studi Kasus Pada Kantor Pusat PT. Pos Indonesia persero (Doctoral dissertation, Perpustakaan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Unpas Bandung).
Lisensi
Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:
- Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
- Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
- Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).