Sosialisasi Sehat Melalui Kegiatan Pengolahan Ikan Menjadi Makanan Sehat Nugget Ikan di Desa Dane Rase, Lombok Timur

Penulis

Ahmad Raksun , Asril Fahmi , Azella Safira , Nabila Medianti Putri , Juan Amada Rahdyan , Aryati Nurul Arifah , Desak Komang Windi Purandari , Umrania , Dinda Safira Rahmadhani , Arjuna Sanjaya , Septian Aditya Wardana

DOI:

10.29303/jpmpi.v6i1.3150

Diterbitkan:

2023-02-24

Terbitan:

Vol 6 No 1 (2023): Januari - Maret

Kata Kunci:

Ikan, Nugget Ikan Tongkol, Olahan Ikan.

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Raksun, A. ., Fahmi, A. ., Safira, A., Putri, N. M. ., Rahdyan, J. A. ., Arifah, A. N. ., … Wardana, S. A. . (2023). Sosialisasi Sehat Melalui Kegiatan Pengolahan Ikan Menjadi Makanan Sehat Nugget Ikan di Desa Dane Rase, Lombok Timur. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 6(1), 168–172. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v6i1.3150

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Masyarakat Desa Dane Rase memiliki beberapa sektor mata pencaharian dan yang  paling menonjol adalah sektor perikanan. Potensi hasil laut yang sangat banyak di Desa Dane Rase adalah ikan. Ikan merupakan salah satu sumber protein hewani yang banyak dikonsumi masyarakat dan mudah didapat. Ikan mempunyai nilai protein tinggi dan kandungan lemaknya rendah sehingga sangat baik dikonsumsi untuk mendukung kesehatan tubuh manusia. Salah satu ikan yang terdapat di Desa Dane Rase adalah ikan tongkol. Oleh sebab itu, kelompok Kuliah Kerja Nyata (KKN) Tematik Universitas Mataram memilih untuk melaksanakan kegiatan pemberdayaan masyrakat melalui sosialisasi makanan sehat dari olahan ikan tongkol. Ikan tongkol dapat diolah menjadi beberapa olahan sehat, salah satunya yaitu nugget ikan tongkol. Nugget ikan tongkol merupakan salah satu olahan ikan yang dapat dikembangkan di Desa Dane Rase. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah sosialisasi kepada masyarakat dan demo masak langsung oleh salah satu perwakilan ibu PKK. Kegiatan yang bertajuk “Sosialisasi Sehat: Pengolahan Ikan Menjadi  Variatif dan Produktif di Desa Dane Raseâ€. Masyarakat memiliki antusias yang baik selama proses kegiatan berlangsung. Selain Demo masak, juga dilaksanakan pembagian buku resep dengan judul “Rasa Maritim†untuk memberikan edukasi kepada masyarakat terkait olahan ikan, kandungan gizi, manfaat dan peluang bisnis olahan ikan.

Referensi

Novitasari, C.Y. dan Kusuma, P.S.W. 2022. Komposisi Isi Lambung Ikan Tongkol Kongo (Euthynnus affinis). Scoopindo Media Pustaka. Surabay

Susanto, E. & Fahmi, S., 2012, Senyawa Fungsional dari Ikan : Aplikasinya dalam pangan, Jurnal Aplikasi Teknologi Pangan, 1(4), 95–102.

Profil Desa Dane Rase Kecamatan Keruak, Kabupaten Lombok Timur-NTB Tahun 2022.

Wahyuningsih, N., Martiningsih, S. T., & Supriyanto, A., 2021, Makanan Sehat dan Bergizi Bagi Tubuh, Penerbit K-Media, Yogyakarta.

Wardana, L. A., Sabrina, D., Mahendra, I. B. Y., Ningsih, J., Arifin, J., Hamdu, M. S., Hasanah, M., Menariatun., Handayani, N., Hakim, R & Wahyuni, S. 2022, Nugget Ikan Tongkol Sebagai Makanan Pendukung dalam Upaya Pencegahan Stunting di Desa Padamara, Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 5(3), 136-139.

Yusuf, M., Munir, M., & Suwardana, H., 2020, Pengembangan Kewirausahaan Pembuatan Nugget Ikan (Fish Nugget) Sebagai Salah Satu Usaha Peningkatan Pendapatan Nelayan Di Desa Karangagung Kecamatan Palang Kabupaten Tuban, Jurnal Abdi Mas TPB, 2(2), 16-20.

Lisensi

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).