Bimbingan Tekhnis Penguatan Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) Mts. Mualimat NWDI

Penulis

Moh Irfan , Ahmad Fathoni , Muh. Taufiq , Iwan Usma Wardani

DOI:

10.29303/jpmpi.v6i2.4185

Diterbitkan:

2023-06-09

Terbitan:

Vol 6 No 2 (2023): April-Juni

Kata Kunci:

Bimbingan Teknis; Implementasi Kurikulum Merdeka

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Irfan, M., Fathoni, A. ., Taufiq, M., & Wardani, I. U. . (2023). Bimbingan Tekhnis Penguatan Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) Mts. Mualimat NWDI . Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 6(2), 238–242. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v6i2.4185

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Kurikulum merdeka belajar suatu sistem pendidikan pemerintah yang baru. Kurikulum merdeka belajar ada saat terjadinya wabah penyakit COVID-19. Pemahaman akan kurikulum merdeka belajar masih kurang dikalangan pendidikan terutama pendidikan yang berada di Timur Indonesia. Sehingga kegiatan Pengabdian Kepada Masyaraka (PKM) tentang kurikulum merdeka belajar terus dilgalakan. Sesuia dengan PKM yang diakan Universitas Hamzanwadi dalam Kegiatan Bimbingan Tekhnis penguatan Implementasi Kurikulum Merdeka (IKM) mendorong percepatan pemahaman mengenai kurikulum merdeka belajar. IKM dilakukan dalam memabatu pemerintah mengenalkan kurikulum merdeka belajar.Dengan adanya kegiatan IKM membantu guru MTs. Mualimat pada khususnya dan guru-guru yang lain pada umumnya dalam memahami kurikulum merdeka belajar. Hasil dari kegiatan ini adalah 85% guru MTs Mualimat sudah memahami mengenai kurikulum merdeka belajar. Dilihat dari hasil diskusi dan implementasi pembelajaran yang sudah dilakukan sesudah mendapatkan kegiatan IKM.

Referensi

Afifah, U. (2023). Kurikulum Merdeka dan Penerapannya Dalam Kegiatan Pembelajaran.

Cholik, C. A. (2021). Perkembangan Teknologi Informasi Komunikasi/ICT dalam Berbagai Bidang. Jurnal Fakultas Teknik Kuningan, 2(2), 39–46.

Ihsan, M. (2022). Kesiapan Guru Terhadap Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar. Tugas Mata Kuliah Mahasiswa, 37–46.

Kahfi, A. (2022). Implementasi profil pelajar Pancasila dan Implikasinya terhadap karakter siswa di sekolah. DIRASAH: Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Dasar Islam, 5(2), 138–151.

Khunaifi, A. Y., & Matlani, M. (2019). Analisis Kritis Undang-Undang Sisdiknas Nomor 20 Tahun 2003. Jurnal Ilmiah Iqra’, 13(2), 81–102. https://doi.org/10.30984/jii.v13i2.972

Koesoema, D. A. (2020). Merdeka Belajar. Kompas.

Lestari, S. (2022). Kajian Konsep Merdeka Belajar dari Perspektif Pendidikan Islam. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(4), 1349–1358.

Marisa, M. (2021). Inovasi kurikulum “Merdeka Belajar†di era society 5.0. Santhet:(Jurnal Sejarah, Pendidikan, Dan Humaniora), 5(1), 66–78.

Mustaghfiroh, S. (2020). Konsep “merdeka belajar†perspektif aliran progresivisme John Dewey. Jurnal Studi Guru Dan Pembelajaran, 3(1), 141–147.

Patilima, S. (2022). Sekolah Penggerak sebagai upaya peningkatan kualitas pendidikan. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Dasar.

Priantini, D. A. M. M. O., Suarni, N. K., & Adnyana, I. K. S. (2022). Analisis Kurikulum Merdeka dan Platform Merdeka Belajar untuk Mewujudkan Pendidikan yang Berkualitas. Jurnal Penjaminan Mutu, 8(02), 238–244.

Rahayu, R., Rosita, R., Rahayuningsih, Y. S., Hernawan, A. H., & Prihantini, P. (2022). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar di Sekolah Penggerak. Jurnal Basicedu, 6(4), 6313–6319.

Sherly, S., Dharma, E., & Sihombing, H. B. (2021). Merdeka belajar: kajian literatur. UrbanGreen Conference Proceeding Library, 183–190.

Sopiansyah, D., Masruroh, S., Zaqiah, Q. Y., & Erihadiana, M. (2022). Konsep dan Implementasi Kurikulum MBKM (Merdeka Belajar Kampus Merdeka). Reslaj: Religion Education Social Laa Roiba Journal, 4(1), 34–41.

Sulasmi, E., Sibuea, M. B., Eriska, P., AirLangga, E., & others. (2020). COVID 19 & KAMPUS MERDEKA Di Era New Normal. Kumpulan Buku Dosen.

Tohir, M. (2019). Empat Pokok Kebijakan Merdeka Belajar.

Biografi Penulis

Moh Irfan, Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Hamzanwadi

Ahmad Fathoni, Pendidikan Informatika Universitas Hamzanwadi

Muh. Taufiq, Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Universitas Hamzanwadi

Iwan Usma Wardani, Pendidikan Guru Sekolah Dasar Universitas Hamzanwadi

Lisensi

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).