Himafis Goes to School: Pengenalan PhET Interactive Simulations Di SMAN 1 Gunungsari Lombok Barat
DOI:
10.29303/jpmpi.v6i3.5278Diterbitkan:
2023-09-01Terbitan:
Vol 6 No 3 (2023): Juli - SeptemberKata Kunci:
Pembelajran fisika, Pelatihan PhET Interactive Simulation, Demosntrasi PhETArtikel
Unduhan
Cara Mengutip
Metrik
Abstrak
Penelitian ini tentang pengenalan PhET Interactive Simulations sebagai alat bantu pembelajaran fisika di SMA. Pembelajaran fisika sering dihadapkan pada tantangan kompleksitas konsep abstrak yang sulit dipahami oleh peserta didik, kurikulum yang padat, dan metode pengajaran konvensional yang cenderung pasif. Kegiatan pengenalan PhET Simulation di SMA 1 Gunungsari melibatkan 25 peserta didik. Peserta didik diperkenalkan tentang aplikasi PhET dan fitur-fitur yang ada di dalamnya. Tahap selanjutnya demostrasi penggunaan PhET dalam memvisualisasikan materi fisika, seperti efek fotolistrik. Hasil dan pembahasan menunjukkan bahwa pengenalan PhET dalam pembelajaran fisika menghasilkan dampak positif. Peserta didik menunjukkan antusiasme yang tinggi dalam proses pembelajaran, berinteraksi secara aktif, dan berkolaborasi dalam memahami konsep fisika. PhET membantu peserta didik memvisualisasikan fenomena fisika yang abstrak dan memperkuat pemahaman konsep. Kegiatan ini juga mendapatkan partisipasi positif dari beberapa guru. PhET Interactive Simulations merupakan alat bantu pembelajaran yang efektif untuk meningkatkan kualitas pembelajaran fisika di SMA. Penggunaannya meningkatkan motivasi dan minat belajar peserta didik serta membantu guru menyampaikan materi lebih efisien. Disarankan untuk menyebarkan penggunaan PhET dalam pembelajaran fisika di SMA. Pengenalan PhET Simulation memberikan kontribusi positif bagi pemahaman dan minat belajar peserta didik dalam mempelajari fisika serta meningkatkan efektivitas proses pembelajaran fisika di SMA.
Referensi
Agustine, D. Wiyono, K., dan Muslim, M. 2014. Pengembangan E-Learning Berbantuan Virtual Laboratory untuk Mata Kuliah Praktikum Fisika Dasar II. Program Studi Pendidikan Fisika FKIP UNSRI. Jurnal Inovasi dan Pembelajaran FisikaI (1): 33-42
Arifin, M. M., Prastowo, S. B., & Harijanto, A. (2022). Efektivitas penggunaan simulasi phet dalam pembelajaran online terhadap hasil belajar siswa. Jurnal Pembelajaran Fisika, 11(1), 16-27.
https://doi.org/10.19184/jpf.v11i1.30612
Doyan, A., Hadi, D. F. ., & ‘Ardhuha, J. . (2023). The Effect of PhET Simulation-Assisted Project- Based Learning Model on Students’ Creative Thinking Skills in Elasticity Materials. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 9(5), 3856–3861. https://doi.org/10.29303/jppipa.v9i5.3695
Hidayat, R., Hakim, L., & Lia, L. (2019). Pengaruh model guided discovery learning berbantuan media simulasi PhET terhadap pemahaman konsep fisika siswa. Berkala Ilmiah Pendidikan Fisika, 7(2), 97-104.
https://pdfs.semanticscholar.org/3b63/1e2c24 29ab8049d63d858f10662043cac828.pdf
Istyowati, A., Kusairi, S., & Handayanto, S. K. (2017). Analisis pembelajaran dan kesulitan peserta didik SMA kelas xi terhadap penguasaan konsep Fisika. Research Report
Jauhari, T., Hikmawati, H., & Wahyudi, W. (2017). Pengaruh Model Pembelajaran Berbasis Masalah Berbantuan Media Phet Terhadap Hasil Belajar Fisika Peserta didikKelas X SMAN 1 Gunungsari Tahun Pelajaran 2015/2016. Jurnal Pendidikan Fisika Dan Teknologi, 2(1),7–12. https://doi.org/10.29303/jpft.v2i1.282
Samudra, G. B., Suastra, I. W., & Suma, K. (2014). Permasalahan-permasalahan yang dihadapi siswa SMA di kota singaraja dalam mempelajari fisika. Jurnal pendidikan dan pembelajaran IPA Indonesia, 4(1).
Saputra, R., Susilawati, S., & Verawati, N. N. S. P. (2020). Pengaruh Penggunaan Media Simulasi Phet (Physics Education Technology) Terhadap Hasil Belajar Fisika. Jurnal Pijar Mipa, 15(2), 110–115. https://doi.org/10.29303/jpm.v15i2.1459
Sari, P. I., Gunawan, G., & Harjono, A. (2017). Penggunaan Discovery Learning Berbantuan Laboratorium Virtual pada Penguasaan Konsep Fisika Siswa. Jurnal Pendidikan Fisika Dan.Teknologi, 2(4),176–182.
https://doi.org/10.29303/jpft.v2i4.310
Sujanem, R., Sutarno, E., & Aris Gunadi, I. G. (2019). Pelatihan dan Pendampingan Pembuatan Media Simulasi Praktikum IPA SMP dengan Program Simulasi Phet. International Journal of Community Service Learning, 3(1), 11–17. https://doi.org/10.23887/ijcsl.v3i1.17485
Suseno, N. (2014). Pemetaan analogi pada konsep abstrak fisika. Jurnal Pendidikan Fisika, 2(2).
Lisensi
Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:
- Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
- Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
- Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).