Pelatihan Penulisan Artikel Untuk Meningkatkan Publikasi Ilmiah Bagi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Unram

Penulis

Muhammad Abadi , Asyil Arifah , Thufail Mujadid Al-Qoyyim , Syahrial Ayub , Wahyudi , I Wayan Gunada , Satutik Rahayu

DOI:

10.29303/jpmpi.v6i3.5504

Diterbitkan:

2023-09-29

Terbitan:

Vol 6 No 3 (2023): Juli - September

Kata Kunci:

Pelatihan kepenulisan, artikel ilmiah, keterampilan menulis

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Abadi, M. ., Arifah, A. ., Al-Qoyyim, T. M. ., Ayub, S., Wahyudi, Gunada, I. W. ., & Rahayu, S. (2023). Pelatihan Penulisan Artikel Untuk Meningkatkan Publikasi Ilmiah Bagi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika FKIP Unram. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 6(3), 885–892. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v6i3.5504

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Keterampilan berkomunikasi merupakan salah satu tuntutan keterampilan abad 21, mahasiswa harus mampu berkomunikasi secara lisan dan tulisan yang terstruktur. Kepenulisan mencakup berbagai jenis karya ilmiah, salah satunya adalah menulis artikel ilmiah. Namun, mahasiswa sering mengalami kendala dalam menulis akibat rendahnya keterampilan menulis, kurangnya minat, serta penggunaan referensi yang tidak tepat. Untuk mengatasi masalah ini, Himpunan Mahasiswa Program Studi Pendidikan Fisika (Himafis) telah melaksanakan pelatihan kepenulisan artikel ilmiah. Metode pelaksanaan kegiatan persiapan, pelaksanaan, diskusi, dan evaluasi. Kegiatan ini berhasil memberikan pemahaman dan wawasan kepada peserta, untuk meningkatkan kemampuan menulis, hal ini berdasarkan hasil evaluasi dimana 70,8 % menjawab puas – sangat puas dengan kegiatan ini. Kesimpulannya, kegiatan ini penting untuk meningkatkan keterampilan akademik mahasiswa dalam kepenulisan artikel ilmiah yang baik dan benar

Referensi

Anjarwati, S.., Amalia, M. M., Tahalele, O., A, Y.,

Weraman, P., & Malau, J. (2023). Pelatihan Penggunaan Aplikasi Mendeley Untuk Penyusunan Karya Ilmiah. Community Development Journa: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 4(2), 3340–3346.

Busyairi, A., Rokhmat, J., & Gunada, I. W. (2021).

Pelatihan Kepenulisan Dan Publikasi Karya

Tulis Ilmiah Bagi Mahasiswa Calon Guru Fisika. Jurnal Pengabdian Masyarakat SainsIndonesia, 3(2).

https://doi.org/10.29303/jpmsi.v3i2.130

Darmalaksana, W. (2021). Pelatihan penulisan artikel untuk keberhasilan mahasiswa dalam publikasi ilmiah. Pre-Print Kelas Menulis UIN Sunan Gunung Djati Bandung, 1-15.

https://etheses.uinsgd.ac.id/id/eprint/41509

Dawami, M. I. (2017). Pseudo literasi: menyingkap sisi lain dunia literasi. Maghza Pustaka.

Khoerunisa, E., & Habibah, E. (2020). Profil keterampilan abad 21 (21st century soft skills) pada mahasiswa. Iktisyaf: Jurnal Ilmu Dakwah Dan Tasawuf, 2(2), 55-68.

Safitri, B. R. A., Pahriah, P., Hatimah, H., Indah, D. R., & Suryati, S. (2021). Pelatihan Karya Tulis Ilmiah Bagi Mahasiswa Program Studi PendidikanKimiaUNDIKMA. AbdiMasyarakat, 3(2).http://dx.doi.org/10.58258/abdi.v3i2.2687

Machmud, M. (2016). Tuntunan Penulisan Tugas Akhir Berdasarkan Prinsip Dasar Penelitian Ilmiah. Research Report.

Pebriana, P. H., Pahrul, Y., & Mufarizuddin, M. (2022). Pelatihan Penulisan Karya Ilmiah bagi Mahasiswa Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai. Journal of Human and Education, 2(1), 9-12.

Safitri, B. R. A., Pahriah, P., Hatimah, H., Indah, D. R., & Suryati, S. (2021). Pelatihan Karya Tulis Ilmiah Bagi Mahasiswa Program Studi Pendidikan Kimia UNDIKMA. Abdi Masyarakat, 3(2).

http://dx.doi.org/10.58258/abdi.v3i2.2687

Septafi, G. (2021). Analisis Kemampuan Menulis

Artikel Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Guru Sekolah Dasar Angkatan 2019. Educational Technology Journal, 1(2), 1–16. Https://Doi.Org/10.26740/Etj.V1n2.P1-16

Syazali, M., & Umar, U. (2022). Implementasi TemplateDan Contoh Makalah: Upaya Meningkatkan Keterampilan Menulis Mahasiswa. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK), 4(5),60396045.

Https://Doi.Org/10.31004/Jpdk.V4i5.7523

Tampani, C., Detristia, D., Putri, D., Jayanti, E., & Sari, E. (2023). Analisis Kesulitan Yang Dirasakan Mahasiswa Program Studi PGSD Dalam Menulis Artikel Ilmiah. IJM: Indonesian Journal Of Multidisciplinary, 1(1), 106–114. Retrieved From Https://Journal.Csspublishing.Com/Index.Php/Ijm/Article/View/94

Widodo, A., Jaelani, A. K., Novitasari, S., Sutisna, D.,&Erfan,M. (2020). Analisis Kemampuan Menulis Makalah Mahasiswa Baru PGSD Universitas Mataram. Jurnal DIDIKA: Wahana Ilmiah Pendidikan Dasar, 6(1),7791.

Https://Doi.Org/10.29408/Didika.V6i1.1946

Widodo, A., Affandi, L. H., Indraswati, D., Umar, U., & Hidayati, V. R. (2022). Pelatihan Teknik Parafrase Untuk Mengurangi Tingkat Plagiasi Dalam Penulisan Karya Tulis Ilmiah Bagi Mahasiswa Pgsd Universitas Mataram. Selaparang: Jurnal Pengabdian Masyarakat Berkemajuan, 6(4),1888-1893.

Https://Doi.Org/10.31764/Jpmb.V6i4.10977

Zen Munawar, Herru Soerjono, Novianti Indah Putri, Hernawati, & Andina Dwijayanti. (2023). Manfaat Kecerdasan Buatan Chatgpt Untuk Membantu Penulisan Ilmiah. TEMATIK, 10(1),54-60. Https://Doi.Org/10.38204/Tematik.V10i1.1291

Lisensi

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).