Pengenalan dan Pengolahan Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) yang Kaya Betasianin dan Dapat Mencegah Kanker pada Kelompok Petani Buah Naga di Desa Binaan FK Unram

Penulis

Anak Agung Ayu Niti Wedayani , Ima Arum Lestarini , Catarina Budiono , Novia Andansari Putri , Emmy Amalia , Muhammad Fauzan , Anak Agung Ketut Sudharmawan

DOI:

10.29303/jpmpi.v6i4.5975

Diterbitkan:

2023-11-07

Terbitan:

Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023

Kata Kunci:

keganasan, makanan sehat, kulit buah naga merah.

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Wedayani, A. A. A. N. ., Lestarini, I. A. ., Budiono, C. ., Putri, N. A. ., Amalia, E. ., Fauzan, M., & Sudharmawan, A. A. K. . (2023). Pengenalan dan Pengolahan Kulit Buah Naga Merah (Hylocereus Polyrhizus) yang Kaya Betasianin dan Dapat Mencegah Kanker pada Kelompok Petani Buah Naga di Desa Binaan FK Unram. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 6(4), 1043–1046. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v6i4.5975

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Kurangnya kesadaran akan pola hidup dan makan yang sehat  merupakan salah  satu  penyebab  keganasan. Kecenderungan kehidupan masyarakat yang memilih segala sesuatunya serba instan termasuk dalam konsumsi makanan. Yang menggunakan bahan-bahan berbahaya termasuk pewarna menyebabkan banyak timbulnya penyakit. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk merubah perilaku masyarakat agar mengkonsumsi makanan sehat yang akan memberikan dampak yang positif dimasa depan yang akan menurunkan keganasan. penyuluhan atau pemberian edukasi kepada kelompok petani buah naga merah untuk mengelola kulit buah naga merah sebagai bahan makanan yang kaya betasianin untuk mencegah antikanker. Pengabdian Masyarakat dilakukan di Desa Amor – amor Lombok utara, Desa Amor – amor merupakan desa binaan dihadiri oleh kepala Desa, warga desa dan berlangsung di kantor kepala desa. Jumlah warga yang hadir berjumlah 30 orang, 15 laki – laki dan 15 perempuan. Pada acara pengabdian tersebut dihadiri oleh pemateri dari farmakologi FK UNRAM sebagai ketua pengabdian dan anggota pengabdian. Masyarakat desa Binaan FK UNRAM memiliki keterbatasan pengetahuan tentang pengolahan kulit buah naga merah. Pengabdian masyarakat yang dilakukan menambah pengetahuan masyarakat tentang pengolahan kulit buah naga merah untuk mencegah kanker.

Referensi

Al-Radadi, N. S. (2022). Biogenic proficient synthesis of (Au-NPs) via aqueous extract of Red Dragon Pulp and seed oil: Characterization, antioxidant, cytotoxic properties, anti-diabetic anti-inflammatory, anti-Alzheimer and their anti-proliferative potential against cancer cell lines. Saudi Journal of Biological Sciences, 29(4), 2836–2855. https://doi.org/10.1016/j.sjbs.2022.01.001

Joshi, M., & Prabhakar, B. (2020). Phytoconstituents and pharmacoâ€therapeutic benefits of pitaya: A wonder fruit. Journal of Food Biochemistry, 44(7). https://doi.org/10.1111/jfbc.13260

Kementrian Kesehatan, R. (2011) Penerapan Pola Konsumsi Makanan dan Aktivitas Fisik Untuk mencegah Penyakit Tidak Menular, Kementrian Kesehatan RI. Available at: http://gizi.depkes.go.id/download/Pedoman Gizi/STRANAS kt penganta.pdf-gabung.pdf.

M.M.A, N., A, O., F, A. H., Ghazali, M. and Dek, P. (2012) ‘Antibacterial property of Hylocereus polyrhizus and hylocereus undatus peel extracts’, International Food Research Journal, 19, pp. 59–66. Available at: www.ifrj.upm.edu .

Omidizadeh, A., Yusof, R. M., Roohinejad, S., Ismail, A., Bakar, M. Z. A. and Bekhit, A. E. A. (2014) ‘Anti-diabetic activity of red pitaya (hylocereus polyrhizus) fruit’, RSC Advances. Royal Society of Chemistry, 4(November), pp. 62978–62986. doi: 10.1039/C4RA10789F.

Rebecca, O. P. S., Boyce, A. N. and Chandran, S. (2010) ‘Pigment identification and antioxidant properties of red dragon fruit ( Hylocereus polyrhizus )’, African Journal of Biotechnology, 9(10), pp. 1450–1454. Available at: www.academicjournals.org/AJB .

Republik Indonesia, B. P. dan P. K. D. K. (2008) Riset Kesehatan Dasar (RISKESDAS) 2007. Jakarta. Available at: https://www.k4health.org/sites/default/files/laporanNasional

Lisensi

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).