Penyuluhan Manajemen Usaha Bagi Kelompok Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Tenun Kain Songket dan Kain Ikat di Desa Sukarara Kecamatan Jonggat Kabupaten Lombok

Penulis

Sujadi , Muaidy Yasin , Suprianto , Lukman Hakim

DOI:

10.29303/jpmpi.v6i4.6725

Diterbitkan:

2023-12-26

Terbitan:

Vol 6 No 4 (2023): Oktober-Desember 2023

Kata Kunci:

Manajemen Usaha, Kelompok Usaha UMKM , Tenun Kain Ikat

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Sujadi, Yasin , M. ., Suprianto, & Hakim, L. . (2023). Penyuluhan Manajemen Usaha Bagi Kelompok Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Tenun Kain Songket dan Kain Ikat di Desa Sukarara Kecamatan Jonggat Kabupaten Lombok . Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 6(4), 1384–1388. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v6i4.6725

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Kegiatan pengabdian berupa Penyuluhan Tentang Manajemen Usaha Bagi Kelompok Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Tenun Kain Songket Dan Kain Ikat di Desa Sukarara Kecamatan Jonggat Kabupaten Lombok Tengah. Tujuannya adalah untuk memberikan pengetahuan tentang pengelolaan manajemen Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) khususnhya Tenun kain songket dan kain ikat di desa Sukarara. berjalan sesuai dengan yang direncanakan. Kegiatan penyuluhan dibrikan kepada kelompok pengrajin kain tenun agar mereka dapat menjalankan usahanya denga menerapkan manajemen usaha yang baik dan bena, dengan cara  test pengetahuan tentang pemahaman manajemen dalam bisnis , melalui  penyampaian materi dari tim pengabdian selama 60 menit kemudian dilanjutkan dengan diskusi . Hasil diskusi peserta berjalan dengan baik sehingga anggota kelompok kain tenun  mampu menerima dan melaksanakan kegiatan usahanya dengan menerapkan prinsip-prinsip manajemen bisnis, seperti melakukan pencatatan pencatatan biaya-biaya pembelian bahan baku, buku catatan penjualan  usaha dan mengatur pengeluaran seefisien mungkin untuk meningkatkan pendapatan. Hadir dalam penyuluhan manajemen usahatani ketua kelompok UMKM dan anggota kelompok usaha  berjumlah 12 orang peserta dan dihadiri dari staf kelurahan kepala desa, dan sekertaris desa. Hasil dari pengabdian masyarakat setelah dilakukan evaluasi bahwa seluruh peserta anggota UMKM dapat menyerap dan  memahami manajemen usaha bidang UMKM  dan mereka setidaknya dapat menjalankan usahanya dengan melakukan pencatatan pembukuan. Mereka berharap kegiatan ini bisa ditindak lanjuti untuk melakukan pembinaan pada kelompok-kelompok usaha industry kain tenun ikat di desa Sukarara Kecamatan Jonggat Kabupaten Lombok Tengah

Referensi

Herman Sufrianata. 2012.Modul Manajemen Usahatani. Kompasiana.com

Herman Sufrianata. 2012.Modul Manajemen Usahatani. Kompasiana.com

Nurzaman,Nurlina.Marulam.Budiutomo ,2021. Manajemen Usahatani. Penerbit Yayasan Kita Menulis. IKPI

Sukartawi . (2004). Pemasaran Pertanian . Penerbit Ghalia Indonesia

Suprianto . dkk. 2021. Survei Produk Unggulan Olahan Home Industri (Tenun Kain Songket dan Tenun Ikat) di Desa Sukarara Kecamatan Jonggat Kabupaten Lombok Tengah. Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Mataram

Suprianto, dkk .2021. Sosialisasi Program Kartu Tani Bagi Kios Tani Pengecer Pupuk Bersubsidi dan Kelompok Tani Di Kecamatan Gangna Kabupaten Lombok Utara

Lisensi

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).