Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Digitalisasi Marketing Sebagai Media Promosi Kerajinan Di Desa Pendem Kecamatan Janaperia

Penulis

Hasyim , Rohani , IDewa MadeAlitKaryawan , IWayan Suteja , I Dewa Gede Jaya Negara , MadeMahendra , Salehudin , I Wayan Yasa , Fera Fitri Salsabila , IAO Suwati Sideman , Desi Widianty

DOI:

10.29303/jpmpi.v7i2.7839

Diterbitkan:

2024-06-08

Terbitan:

Vol 7 No 2 (2024): April-Juni

Kata Kunci:

Digitalisasi Marketing, UMKM, platform digital

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Hasyim, Rohani, IDewa MadeAlitKaryawan, IWayan Suteja, I Dewa Gede Jaya Negara, MadeMahendra, … Desi Widianty. (2024). Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Digitalisasi Marketing Sebagai Media Promosi Kerajinan Di Desa Pendem Kecamatan Janaperia. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 7(2), 410–415. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v7i2.7839

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Pelaksanaan pengabdianbertujuan untuk menumbuhkan rasa empati terhadap berbagai permasalahan yang ada dilingkungan Masyarakat dan juga mewujudkan salah satu implementasi Tridharma perguruan tinggi yaitu berupa pemberdayaan Masyarakat. Desa Pendem merupakan salah satu desa dari 12 wilayah yang ada pada Kecamatan Janapria Kabupaten Lombok Tengah. Tujuan pengabdian ini adalah untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat tentang optimalisasi promosi kerajinan melalui pemanfaatan Digitalisasi Marketing guna untuk membantu pemerintah dan masyarakat setempat untuk mengembangkan UMKM untuk menopang ekonomi masyarakat Desa, serta menjawab masalah isu social ekonomi di wilayah tersebut. Metode dalam pelaksanaan kegiatan meliputi (1) persiapan pembekalan dan penyusunan proposal, (2) perencanaan meliputi kegiatan perancangan prototype E-Katalog dan pembuatan road map kegiatan, (3) tahap dilaksanakan program sosialisasi tentang pemanfaatan media platform digital sebagai sarana penjualan kerajinan, sehingga dalam pemasaran kerajinan jangkauannya akan lebih luas dan bisa di akses oleh orang luar dikarenakan menggunakan media online dalam pemasaran.

Referensi

Aliyyah, R. R. et al. (2018).

Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani. Jurnal Pemberdayaan Masyarakat Madani, 2(2), 355–371.

Arrohimi, A. F., Syarafina, I., Adiatno, I., Aqmarina, T., Bahrudin. (2021). Upaya Optimalisasi Digital Marketing Untuk Pengembangan Umkm Masyarakat Desa Tanjung Anom Kabupaten Tangerang. Proceedings UIN Sunan Gunung Djati Bandung, 1(5). https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/Proceedings

Mansir, F., & Purnomo, H. (2021). Pemberdayaan Masyarakat Melalui Digital Marketing dan Media Sosial Sebagai Media Promosi Era Pandemi Covid-19 di UMKM Panggungharjo Sewon Bantul. In Abdimas Singkerru (Vol. 1, Issue 1). https://jurnal.atidewantara.ac.id/index.php/singkerru

Rusmiati Aliyyah, R., Septriyani, W., Safitri, J., & Nur Paridotul Ramadhan, S. (2021). Kuliah Kerja Nyata : Pengabdian Pada Masyarakat Melalui Kegiatan Pendampingan Pendidikan. Jurnal Masyarakat Mandiri, 5(2), 663–676. https://doi.org/10.31764/jmm.v5i2.4122

Saat Ibnu Waqfin, M., Ramania Wulandari, S., Mamluatut Tifliya, F., Indrayani, S., Khoirur Roziqin, M., Agama Islam, P., & A Wahab Hasbullah, U. K. (2021). Penerapan Digital Marketing Sebagai Upaya Peningkatan Penjualan pada UMKM di Desa Kepuhdoko Jombang. JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT, 2(3), 2774–7921.

Syardiansah. (2019). Pengembangan Kompetensi Mahasiswa( Studi Kasus Mahasiswa Universitas Samudra KKN Tahun 2017 ). Jim Upb, 7(Studi Kasus Mahasiswa Universitas SamudraKKN Tahun 2017), 57–68.

Pendidikan Geografi. 4(2): 24-36.

Lisensi

Hak Cipta (c) 2024 Hasyim, Rohani, IDewa MadeAlitKaryawan, IWayan Suteja, I Dewa Gede Jaya Negara, MadeMahendra, Salehudin, I Wayan Yasa, Fera Fitri Salsabila, IAO Suwati Sideman, Desi Widianty

Creative Commons License

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).