Pendampingan Penentuan Solusi Pada Masalah Yang Akan Diselesaikan Mahasiswa Biologi

Penulis

Kusmiyati , Khairuddin

DOI:

10.29303/jpmpi.v7i2.8088

Diterbitkan:

2024-06-13

Terbitan:

Vol 7 No 2 (2024): April-Juni

Kata Kunci:

Pendampingan, Penentuan Solusi

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Kusmiyati, & Khairuddin. (2024). Pendampingan Penentuan Solusi Pada Masalah Yang Akan Diselesaikan Mahasiswa Biologi. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 7(2), 606–610. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v7i2.8088

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Tujuan kegiatan ini mendampingi mahasiswa program Pendidikan Profesi Guru Dalam Jabatan (PPG Daljab) pada penentuan solusi dari masalah yang akan diselesaikan dalam pembelajaran inovatif. Pembahasan hanya dibatasi pada lingkup langkah kelima pengembangan perangkat pembelajaran yaitu penentuan solusi. Kegiatan ini dilaksanakan pada kelas B Biologi kelompok C PPG Daljab kategori 1 tahun 2023. Metode yang digunakan dalam pelaksanaan kegiatan ini adalah metode diskusi dan tanya jawab. Masalah yang akan diselesaikan oleh semua mahasiswa adalah motivasi belajar peserta didik rendah. Hasil penentuan solusi pada pendampingan ini, menunjukkan sebagian besar mahasiswa memilih model problem based learning (PBL), dan satu mahasiswa memilih media audio visual sebagai solusi pemecahan masalah yang akan diselesaikan. Solusi yang dipilih sudah disesuaikan dengan proses pembelajaran yang seharusnya dilakukan pada kurikulum 13 dan kurikulum merdeka, yang berpusat pada peserta didik, melatih peserta didik berfikir kritis, kreatif, kolaborasi dan komunikasi. Kesimpulan dari kegiatan ini adalah penentuan solusi terhadap masalah yang akan diselesaikan didasarkan pada pembelajaran yang nantinya akan dilakukan, sehingga dapat dilanjutkan ke pembuatan rencana aksi dan diimplementasikan dalam praktek pembelajaran inovatif di kelas.

Referensi

Afifah, A. N., Ilmiyati, N., & Toto, T. (2020). Pengaruh Model Project Based Learning (PjBL) Dengan Pendekatan Stem Terhadap Penguasaan Konsep Dan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa. J-KIP (Jurnal Keguruan dan Ilmu Pendidikan), 1(2).

Andari, I. Y. (2019, May). Pentingnya media pembelajaran berbasis video untuk siswa jurusan ips tingkat SMA se-Banten. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan FKIP (Vol. 2, No. 1, pp. 263-275).

Dewi, E. H. P., Akbari, S., & Nugroho, A. A. (2019). Peningkatan aktivitas dan hasil belajar biologi melalui model problem based learning (PBL) pada materi pencemaran lingkungan siswa kelas X SMA Negeri 1 Jatisrono. Journal of Biology Learning, 1(1).

Dibia, I. N. (2022). Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Jigsaw Dengan Metode Diskusi Interaktif Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Biologi. Jurnal Nalar: Pendidikan dan Pembelajaran, 2(1), 36-42.

Elita, G. S., Habibi, M., Putra, A., Ulandari, N. (2019). Pengaruh Pembelajaran Problem Based Learning dengan Pendekatan Metakognisi Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematis. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 8(3), 447458.

Elvira, F. S., Roshayanti, F., & Baedhowi, S. (2020). Efektifitas model problem based learning berbantuan media animasi terhadap keterampilan berbicara dan hasil belajar. Jurnal Ilmiah Pendidikan dan Pembelajaran, 4(3), 511-521.

Fitriani, A., Zubaidah, S., Susilo, H., & Al Muhdhar, M. H. I. (2020). PBLPOE: A Learning Model to Enhance Students' Critical Thinking Skills and Scientific Attitudes. International Journal of Instruction, 13(2), 89-106.

Kemdikbud. 2023. PPG Dalam Jabatan. Jakarta: Direktorat Pendidikan Profesi Guru, Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi.

Kusmiyati. (2024). Pendampingan Penentuan Penyebab Masalah Pada Mahasiswa PPG Dalam Jabatan. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA 7(1)

Mudlofir, A. (2019). Pendidik Profesional. Jakarta : Rajagrafindo Persada.

Murdiyah, S., Suratno, S., & Ardhan, A. F. N. (2020). The effect of problem-based learning integrated with concept mapping technique on students' learning activities. JPBI (Jurnal Pendidikan Biologi Indonesia), 6(1), 39-46.

Nasral, & Meliandika, R. (2022). Pengaruh Model PBL ( Problem Based Learning) dengan Media Animasi terhadap Kemampuan Berpikir Kritis dan Hasil Belajar Biologi Siswa di SMAN I Kota Bengkulu. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(1), 672–683.

Novitasari, P., Suratno, S., & Iqbal, M. (2021). The Effectiveness of Inquiry Learning Model with Concept Mapping Technique on Metacognitive Awareness on Senior High School Students in Class X. Pancaran Pendidikan, 10(4).

Sabaniah, N., Winarni, E. W., & Jumiarni, D. (2019). Peningkatan Kemampuan Berpikir kreatif melalui lembar kerja peserta didik (LKPD) berbasis creative problem solving. Diklabio: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Biologi, 3(2), 230-239.

Sanjaya, W. (2011). Strategi pembelajaran berorientasi standar proses pendidikan.

Sarwinda, K., Rohaeti, E., & Fatharani, M. (2020). The development of audio-visual media with contextual teaching learning approach to improve learning motivation and critical thinking skills. Psychology, Evaluation, and Technology in Educational Research, 2(2), 98. https://doi.org/10.33292/petier.v2i2.12

Undang-undang Republik Indonesia No 14 tahun 2005 tentang Guru dan Dosen

Widiani, L. S., Darmawan, W., & Ma'mur, T. (2018). Penerapan media film sebagai sumber belajar untuk meningkatkan kemampuan mengolah informasi siswa dalam pembelajaran sejarah. Factum: Jurnal Sejarah Dan Pendidikan Sejarah, 7(1).

Zulfitri, H., Setiawati, N. P., & Ismaini, I. (2019). Pendidikan profesi guru (PPG) sebagai upaya meningkatkan profesionalisme guru. LINGUA: Jurnal Bahasa dan Sastra, 19(2), 130-136.

Lisensi

Hak Cipta (c) 2024 Kusmiyati, Khairuddin

Creative Commons License

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).