Pelatihan Pengembangan Model Penilaian Otentik (Authentic Assessment) pada Pembelajaran Bahasa Inggris Sekolah Dasar bagi Guru-Guru Bahasa Inggris Sekolah Dasar Di Kabupaten Lombok Barat

Penulis

Nurachman Hanafi , Santi Farmasari , Mahyuni Mahyuni , Muhammad Amin , Yuni Budi Lestari

DOI:

10.29303/jpmpi.v4i2.855

Diterbitkan:

2021-07-30

Terbitan:

Vol 4 No 2 (2021)

Kata Kunci:

Penilaian Otentik, Pembelajaran Bahasa Inggris Sekolah Dasar

Artikel

Unduhan

Cara Mengutip

Hanafi, N., Farmasari, S., Mahyuni, M., Amin, M., & Lestari, Y. B. (2021). Pelatihan Pengembangan Model Penilaian Otentik (Authentic Assessment) pada Pembelajaran Bahasa Inggris Sekolah Dasar bagi Guru-Guru Bahasa Inggris Sekolah Dasar Di Kabupaten Lombok Barat. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 4(2). https://doi.org/10.29303/jpmpi.v4i2.855

Metrik

Metrik sedang dimuat ...

Abstrak

Secara umum, program Pengabdian Kepada Masyarakat ini dilaksanakan dengan tujuan Menyampaikan materi tentang rubrik penilaian pembelajaran bahasa Inggris dan secara khusus tentang bentuk-bentuk penilaian otentik yang dapat diterapkan pada pembelajaran Bahasa Inggris di sekolah dasar. Kegiatan pengabdian ini dilaksanakan dengan melibatkan guru-guru bahasa Inggris Sekolah Dasar di Kabupaten Lombok Barat. Pealtihan dilaksanakan dalam tiga tahap, yaitu (1) penyampaian materi tentang penilaian pembelajaran bahasa dan penilaian otentik, (2) diskusi dan kerja kelompok mengembangkan rencana atau prosedur penilaian berdasarkan kompetensi dasar atau indikator yang telah ditetapkan, dan (3) presentasi hasil pengembangan dan revisi bersama rencana penilaian yang telah dikembangkan. Luaran dari kegiatan pengabdian ini adalah (1) pemahaman guru tentang penilaian pembelajaran bahasa Inggris, (2) pemahaman guru tentang penilaian otentik dan (3) keterampilan pengembangan penilaian otentik, prosedur dan instrumen penilaian.

Referensi

Brown, H.D. (2007). Prinsip Pembelajaran dan Pengajaran Bahasa. Pearson Education, Inc.

Essberger, Josef, (2001), “Speaking Versus Writingâ€, taken from http://www.englishclub.com/esl-articles/200108.htm. Retrieved on 17th February, 2013.

Hughes, A. (2003). Testing for Language Teachers. Cambridge University Press. UK, England

Luoma, S. (2004). Assessing Speaking. Cambridge University Press. UK, England.

Moss, C.M. & Brookhart, S.M. (2009). Advancing Formative Assessment in Every Classroom. ASCD, Alexandria, Virginia.

Musaddat, S., Rohana, S., & Mar’i. (2011). Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia Kelas Rendah. Cerdas, Mataram.

Suyanto, K.K.E. (2007). English For Young Learners. Bumi Aksara. Jakarta

Biografi Penulis

Nurachman Hanafi, Universitas Mataram

Santi Farmasari, Universitas Mataram

Lisensi

Penulis yang akan mempublikasikan Artikelnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA harus menyetujui ketentuan sebagai berikut:

  1. Penulis dapat mempertahankan Hak Cipta Artikel yang akan di publikasikan dan penulis memberikan hak publikasi pertama kepada Jurnal Penabdian Magister Pendidikan IPA dengan pekerjaan secara bersamaan dan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional. yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pengakuan kepengarangan karya dan publikasi awal di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  2. Penulis dimasukkan dalam penyusunan kontraktual tambahan terpisah untuk distribusi non ekslusif versi kaya terbitan jurnal (misalnya: mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkan artikel dalam sebuah buku), dengan pengakuan penerbitan awalnya di Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA.
  3. Penulis diizinkan dan anjurkan untuk mem-posting Artikelnya secara online (misalnya: di repositori institusional atau di website mereka - socmed) setelah diterbitkan oleh Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, hal ini bertujuan untuk mengarahkan ke pertukaran produktif, seperti halnya capaian pengutipan Artikel (H-Index) lebih banyak. (Lihat Efek Akses Terbuka).