Vol. 7 No. 1 (2025): Februari 2025
Open Access
Peer Reviewed

Hubungan Motivasi Belajar dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Ditinjau dari Gaya Belajar Siswa

Authors

Ade Lina Eka Pradita , Baidowi , Ratna Yulis Tyaningsih , Ketut Sarjana

DOI:

10.29303/jcar.v7i1.10400

Published:

2025-01-21

Downloads

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah ditinjau dari gaya belajar siswa. Jenis penelitian yang digunakan adalah Korelasi. Populasi penelitian ini adalah siswa kelas VIII SMPN 2 Mataram sebanyak 10 kelas mulai dari kelas VIII A sampai kelas VIII J. Sampel penelitian ini yaitu 40 siswa kelas VIII J SMPN 2 Mataram.Teknik pengumpulan data yaitu menggunakan angket motivasi belajar, angket gaya belajar dan soal kemampuan pemecahan masalah. Hasil uji hipotesis menunjukkan terdapat hubungan antara motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah siswa ditinjau dari gaya belajar siswa SMPN 2 Mataram berdasarkan proporsi motivasi belajar nilai korelasinya adalah 0,069 artinya sangat lemah, motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah ditinjau dari gaya belajar visual memiliki nilai korelasi 0,0827 artinya sangat lemah. Motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah ditinjau dari gaya belajar auditorial memiliki nilai korelasi 0,473 artinya cukup. Motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah ditinjau dari gaya belajar kinestetik nilainya -0,1046 artinya sangat lemah. motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah berdasarkan proporsi kemampuan pemecahan masalah nilainya adalah 0,0162 artinya sangat lemah, kemudian motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah ditinjau dari gaya belajar visual nilainya 0,0852 artinya sangat lemah. Motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah ditinjau dari gaya belajar auditorial nilainya 0,1985 artinya sangat lemah. Motivasi belajar dan kemampuan pemecahan masalah ditinjau dari gaya belajar kinestetik nilainya -0,0742 artinya sangat lemah.

Keywords:

Motivasi Belajar Pemecahan Masalah Gaya Belajar

References

Al Fasha, C., Sarjana, K., & Sridana, N. (2023). Pengaruh Motivasi Terhadap Hasil Belajar Matematika Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa. Journal of Classroom Action Research, 5(4), 417-424. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i4.6025

Artayasa, I. P., Noviani, E., & Widaswara, K. (2023). Analisis Motivasi Belajar Siswa SMA Terhadap Pembelajaran E-Learning Berdasarkan Gender. Journal of Classroom Action Research, 5(3), 241-246. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i3.4441

Astuti, E. A., Nurimani, & Wulandari, A. (2021). Hubungan Gaya Belajar Siswa dengan Kemampuan Penalaran Matematika. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan STKIP Kusuma Negara III, 73–79.

Beben. Muharim, L. O. Aspin (2018). Hubungan Gaya Belajar Dengan Motivasi Belajar Siswa SMP Negeri 1 Napabalano. Jurnal Bening 2(1). http://dx.doi.org/10.36709/bening.v2i1.10583

Emda, A. (2017). Kedudukan Motivasi Belajar Siswa Dalam Pembelajaran. Lantanida Jurnal, 5(2). https://doi.org/10.22373/lj.v5i2.2838

Fasha, C. A., Sarjana, K., Junaidi., & Sridana, N. (2023. Pengaruh motivasi Belajar Matematika Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa. November 2023, Volume 5, Nomor 4, 417-424. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i4.6025

Huriyanti, L., & Rosiyanti, H. (2017). Perbedaan Motivasi Belajar Matematika Siswa Setelah Menggunakan Strategi Pembelajaran Quick on the Draw. FIBONACCI: Jurnal Pendidikan Matematika Dan Matematika, 3(1), 65. https://doi.org/10.24853/fbc.3.1.65-76

Halilianti, B. Y., Sripatmi., Azmi,. S., & Sridana, N. (2022). Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa Kelas VIII SMP Negeri Mataram Tahun Pelajaran 2020/2021. Griya Journal of Mathematics Education and Application 2(2).

Lestari, D. E., Kurniati, N., & Azmi, S. (2022). Pengaruh Motivasi Belajar Siswa terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Pada Materi Barisan dan Deret. 7(September), 1078–1085. https://doi.org/10.29303/jipp.v7i3.719

Meilani, E., Nurimani, & Warti, E. (2020). Hubungan Gaya Belajar terhadap Hasil Belajar Matematika pada Materi Operasi Vektor di Kelas XI SMA IT Al- ‘ Arabi Bekasi. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan STKIP Kusuma Negara II, 267–272.

Mulyati, T. (2016). Kemampuan pemecahan masalah matematis siswa sekolah dasar. EduHumaniora| Jurnal Pendidikan Dasar Kampus Cibiru, 3(2). https://doi.org/10.17509/eh.v3i2.2807

Santoso, S. (2018). Mahir Statistik Multivariat dengan SPSS. Jakarta: PT Gramedia.

Siregar, S. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif Dilengkapi Dengan Perbandingan Perhitungan Manual dan SPSS. Kencana Jakarta.

Siyoto, S & Sodik, A. M. (2015). Dasar Metodologi Penelitian. Yogyakarta: Literasi Media Publishin.

Sripatmi., Baidowi., & Fitriani. (2019). Pengaruh Motivasi dan Kebiasaan Belajar Terhadap hasil Belajar Matematika Siswa Kelas XI SMAN 1 Jonggat. Mandalika Mathematics and Education Journal, Vol 1, No 2: Desember 2019.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Penerbit Alfabeta. Bandung.

Sulastri, M., Hayati, L., Hikmah, N., & Azmi, S. Analisis Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Ditinjau dari Tipe Kepribadian Siswa Madrasah Tsanawiyah. Griya Journal of Mathematics Education and Application Volume 1 Nomor 4, Desember 2021

Sunarti, R. (2021). Pentingnya motivasi belajar dalam meningkatkan hasil belajar. Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Dasar, November, 289–302.

Utami, R. W., & Wutsqa, D. U. (2017). Analisis Kemampuan Pemecahan MAsalah Matematika dan Self-Efficacy Siswa SMP Negeri di Kabupaten Ciamis. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 5(1), 21. https://doi.org/10.25273/jta.v5i1.4642

Wulandari, A. E., Ervin, A., & Jusra, H. (2018). Hubungan antara motivasi belajar terhadap kemampuan pemecahan masalah matematis siswa pada kelas VII. Seminar Nasional Pendidikan Matematika, 01, 397–405.

Author Biographies

Ade Lina Eka Pradita, Universitas Mataram

Author Origin : Indonesia

Baidowi, Universitas Mataram

Author Origin : Indonesia

Ratna Yulis Tyaningsih, Universitas Mataram

Author Origin : Indonesia

Ketut Sarjana, Universitas Mataram

Author Origin : Indonesia

Downloads

Download data is not yet available.

How to Cite

Pradita, A. L. E., Baidowi, Tyaningsih, R. Y., & Sarjana, K. (2025). Hubungan Motivasi Belajar dan Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Ditinjau dari Gaya Belajar Siswa . Journal of Classroom Action Research, 7(1), 98–103. https://doi.org/10.29303/jcar.v7i1.10400