Vol. 7 No. 2 (2025): Mei 2025
Open Access
Peer Reviewed

Penerapan Metode Role Playing Materi Pelestarian Lingkungan Sekitar untuk Meningkatkan Keterampilan Sosial Siswa dalam Pembelajaran IPAS Kelas III di SDN 1 Ngembel

Authors

Farichatul Ulya , Moh. Farid Nurul Anwar

DOI:

10.29303/jcar.v7i2.10761

Published:

2025-05-26

Downloads

Abstract

Keterampilan sosial merupakan aspek penting dalam perkembangan siswa sekolah dasar, terutama dalam pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS). Namun, banyak siswa masih mengalami kesulitan dalam berkomunikasi, bekerja sama, serta berinteraksi sosial. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis efektivitas metode role playing dalam meningkatkan keterampilan sosial siswa kelas III SDN 1 Ngembel pada materi pelestarian lingkungan sekitar. Metode yang digunakan adalah Penelitian Tindakan Kelas (PTK) dengan dua siklus. Hasil penelitian menunjukkan peningkatan signifikan dalam keterampilan sosial siswa. Ketuntasan belajar meningkat dari 3 siswa (23,08%) pada prasiklus, menjadi 6 siswa (46,15%) pada siklus I, dan 12 siswa (92,31%) pada siklus II. Nilai rata-rata juga meningkat dari 63,46 menjadi 73,85. Berdasarkan temuan ini, dapat disimpulkan bahwa metode role playing efektif dalam meningkatkan keterampilan sosial siswa serta pemahaman mereka tentang pelestarian lingkungan.

Keywords:

Metode role playing Keterampilan Sosial Pembelajaran IPAS Sekolah Dasar Penelitian Tindakan Kelas

References

Aisyah, N., & Negeri, S. (2021). Application Of Role Playing Learning Model to Improve Student Speaking. Diadik: Jurnal Ilmiah Teknologi Pendidikan, 11 (1)(1).

Anwar, Moh. F. N., Wicaksono, A. A., & Pangambang, A. T. (2022). Penggunaan Metode Sas Berbantuan Media Kartu Huruf Untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Permulaan. Musamus Journal Of Primary Education, 5(1), 57–64. Https://Doi.Org/10.35724/Musjpe.V5i1.4367

Aulia, C., Rohana, S., Intiana, H., & Tahir, M. (2022). Pengaruh Metode Bermain Peran Terhadap Hasil Belajar. Journal Of Classroom Action Research, 4(1). Https://Doi.Org/10.29303/Jcar.V4i1.1402

Aulia, L. R., & Pebriani, Y. N. (2023). Kehidupan Melalui Model Pembelajaran Ips Di Sekolah Dasar. Mengembangkan Keterampilan Sosial Dalam Jurnal Penelitian Dan Pendidikan Ips, 17(1), 66–74. Https://Doi.Org/Https://Doi.Org/10.21067/Jppi.V17i1.6742

Ayu Lestari, T., & Pahmi, S. (2023). Implementasi Lesson Study Menggunakan Model Pembelajaran Inkuiri Untuk Meningkatkan Pemahaman Konsep Siswa Materi Sistem Peredaran Darah. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan Ipa. Https://Doi.Org/10.29303/Jpmpi.V6i2.3421

Ayu, P., Pamungkas, T., Indrastoeti, J., Poerwanti, S., Daryanto, J., Guru, P., Dasar, S., Maret, U. S., & Slamet, J. B. (2019). Peningkatan Keterampilan Sosial Peserta Didik Melalui Model Pembelajaran Team Games Tournament Dalam Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial Kelas V Sekolah Dasar. Https://Doi.Org/Https://Doi.Org/10.20961/Ddi.V7i4.32296

Chadijah, S. (2023). Upaya Guru Meningkatkan Kemampuan Berbicara Siswa Melalui Penerapan Metode Role Playing Pada Pembelajaran Bahasa Indonesia. In Jurnal Al-Amar (Jaa) (Vol. 4, Issue 2). Http://Ojs-Steialamar.Org/Index.Php/Jaa/Article/View/194

Eliana, N. (2023). Artikel Pengenalan Lapangan Persekolahan (Plp) Penerapan Model Pembelajaran Intraktif Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Pelajaran Biologi Kelas Xi Sma Negeri 2 Labuapi. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan Ipa. Https://Doi.Org/10.29303/Jpmpi.V6i1.2691

Eti Robiatul Adawiah, & Siti Qomariyah. (2023). Peran Role Playing Dalam Meningkatkan Kreativitas Siswa Pada Pembelajaran Matematika Kelas Vii Di Smpn 1 Sagaranten. Soko Guru: Jurnal Ilmu Pendidikan, 3(1), 144–162. Https://Doi.Org/10.55606/Sokoguru.V3i1.2114

Fitri, R. A., Adnan, F., & Irdamurni, I. (2020). Pengaruh Model Quantum Teaching Terhadap Minat Dan Hasil Belajar Siswa Di Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 5(1), 88–101. Https://Doi.Org/10.31004/Basicedu.V5i1.570

Inggit, O., Anggoro, D., Awaliah, N., Indriyana, N., Harianto, R. P., Rahmadina, S., & Marini, A. (2023). Upaya Pembentukan Karakter Melalui Implementasi Model Demonstrasi Pada Materi Ips Kekayaan Budaya Indonesia Kelas Iv. In Jpdsh Jurnal Pendidikan Dasar Dan Sosial Humaniora (Vol. 2, Issue 12). Https://Bajangjournal.Com/Index.Php/Jpdsh

Jumrian, Syahruddin, Hadi, N. T. F. W., & Mutiani. (2021). Telaah Literatur ; Komponen Kurikulum Ips Di Sekolah Dasar Pada Kurikulum 2013. Jurnal Basicedu, 5(3), 1120–1129. Https://Doi.Org/10.31004/Basicedu.V5i3.896

Karnia, N., Lestari, J. R. D., Agung, L., Riani, M. A., & Pratama, M. G. (2023). Strategi Pengelolaan Kelas Melalui Penerapan Metode Role Playing Dalam Meningkatkan Partisipasi Siswa Di Kelas 3 Mi Nihayatul Amal 2 Purwasari. Jurnal Penelitian, Pendidikan Dan Pengajaran: Jppp, 4(2). Https://Doi.Org/10.30596/Jppp.V4i2.15603

Khafifatun Nadlyfah, A., & Ratna Kustanti, E. (2018). Hubungan Antara Pengungkapan Diri Dengan Penyesuaian Diri Pada Mahasiswa Rantau Di Semarang (Vol. 7, Issue 1). Https://Ejournal3.Undip.Ac.Id/Index.Php/Empati/Article/View/20171

Lubis, C., & Nasution, S. (2024). Pengaruh Metode Role Playing Terhadap Peningkatkan Keterampilan Berbicara Siswa Pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia Kelas V Di Madrasah Ibtidaiyah. In Jurnal Kependidikan (Vol. 13, Issue 2). Https://Jurnaldidaktika.Org2017

Moh. David Bahtiar, Nisak, R. Z., Putri, R., Zulfikar, Moh. F., & Kafabih, Moh. A. H. (2024). Implementasi Metode Bermain Peran Dalam Keterampilan Berbicara Pada Pembelajaran Teks Negosiasi. Narasi: Jurnal Kajian Bahasa, Sastra Indonesia, Dan Pengajarannya, 2(2), 173–188. Https://Doi.Org/10.30762/Narasi.V2i2.3808

Nanda, I., Sayfullah, H., Pohan, R., Suci Windariyah, D., Mulasi, S., Warlizasusi, J., Uron Hurit, R., Arianto, D., Wahab, A., Nur Aini, A., Dewa Gede Alit Rai Bawa, I., Hadi Prasetyo, A., & Penelitian Tindakan Kelas, Mp. (2021). Penelitian Tindakan Kelas Untuk Guru Inspiratif. Https://Penerbitadab.Id

Nurarifiati1, F., & Astini1, N. (2023). Meningkatkan Keterampilan Sosial Anak Kelompok B Melalui Metode Bermain Peran. Journal Of Classroom Action Research, 5(2). Https://Doi.Org/10.29303/Jcar.V5i2.3256

Rahim, A., Sanjata, M. P., Sardi, A., & Muchtar, J. (2022). Peningkatkan Hasil Belajar Melalui Model Pembelajaran Tutor Sebaya Setting Kooperatif Improvement of Learning Outcomes Through The Tutor’s Learning Model as Cooperative Settings in Students. Http://Ejurnal.Stkipddipinrang.Ac.Id/Index.Php/Jse/Article/View/30

Rahmi, V., & Mufid, M. (2024). Analisis Implementasi Metode Role Playing Dalam Pembelajaran Kosa Kata Bahasa Jawa Kelas 2 Sd Negeri 2 Tahunan. Edu Cendikia: Jurnal Ilmiah Kependidikan, 4(02), 665–674. Https://Doi.Org/10.47709/Educendikia.V4i02.4641

Remi Rando, A., & Pali, A. (2021). Efektivitas Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Stad Dalam Mengembangkan Keterampilan Sosial. 9(2), 295–300. Https://Ejournal.Undiksha.Ac.Id/Index.Php/Jjpgsd

Rizal Pahleviannur, M., Saringatun Mudrikah, Sp., Hari Mulyono, Mp., Vidriana Oktoviana Bano, M., Muhammad Rizqi, Mp., Muhammad Syahrul, Mp., Nashrudin Latif, Mp., Ema Butsi Prihastari, M., Khurotul Aini, Mp., Zakaria, Mp., & Ns Hidayati, Mp. (2022). Penelitian Tindakan Kelas.

Rosyadi, A. R. (2022). Pengaruh Metode Bermain Peran Terhadap Keterampilan Sosial Pada Siswa Kelas Iii Sd. Jurnal Ilmiah Mandala Education (Jime), 8(1), 2656–5862. Https://Doi.Org/10.36312/Jime.V8i12802/Http

Salamah, D., & Maryono. (2022). Pembelajaran Team Quiz Berbantuan Quizizz Terhadap Motivasi Dan Hasil Belajar Siswa. Plusminus: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(3). Https://Doi.Org/10.31980/Plusminus.V2i3.1965

Santoso, P. C., & Sukadari, S. (2022). Penerapan Metode Role Playing Untuk Meningkatkan Keterampilan Berbicara Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri Pengalasan. Proceedings Series On Social Sciences & Humanities, 3, 563–568. Https://Doi.Org/10.30595/Pssh.V3i.333

Saputra, E. Ek. (2024). Pengembangan Keterampilan Sosial Siswa Sekolah Dasar Dalam Konteks Pendidikan Multikultural Pada Mata Pelajaran Ips. Semesta: Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Pengajaran, 2(3), 158–164. Https://Doi.Org/10.70115/Semesta.V2i3.175

Samarina, S., Nisa, S. H., Saputri, O. R., Sultania, T., Wulandari, A., Liyyin, S., Hultaria, E., Redjeki, S. I., Sundari, S., Atmawijaya, R., Wahyudi, L. T., & Mayadi, M. (2025). Membangun Kreativitas Dan Kesadaran Lingkungan Melalui Lomba Daur Kreatif Menggunakan Sampah Di Sman 2 Narmada. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan Ipa, 8(1). Https://Doi.Org/10.29303/Jpmpi.V8i1.10354

Susilawati, S., Doyan, A., Muliyadi, L., & Hakim, S. (2020). Growth Of Tin Oxide Thin Film By Aluminum And Fluorine Doping Using Spin Coating Sol-Gel Techniques. Jurnal Penelitian Pendidikan Ipa, 6(1), 1–4. Https://Doi.Org/10.29303/Jppipa.V6i1.264

Ujud, S., Nur, T. D., Yusuf, Y., Saibi, N., & Ramli, M. R. (2023). Penerapan Model Pembelajaran Discovery Learning Di Sman 10 Kota Ternate Pada Materi Pencemaran Lingkungan. Jurnal Bioedukasi, 6 (2). Https://Ejournal.Unkhair.Ac.Id/Index.Php/Bioedu/Article/View/7305

Author Biographies

Farichatul Ulya, Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Fakultas Ilmu Pendidikan, Universitas Tribhuwana Tunggadewi, Malang, Indonesia

Author Origin : Indonesia

Moh. Farid Nurul Anwar, Universitas Mataram

Author Origin : Indonesia

Downloads

Download data is not yet available.

How to Cite

Ulya, F., & Anwar, M. F. N. (2025). Penerapan Metode Role Playing Materi Pelestarian Lingkungan Sekitar untuk Meningkatkan Keterampilan Sosial Siswa dalam Pembelajaran IPAS Kelas III di SDN 1 Ngembel. Journal of Classroom Action Research, 7(2), 759–768. https://doi.org/10.29303/jcar.v7i2.10761