Upaya Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik Melalui Aplikasi Blooket Pada Mata Pelajaran Pendidikan Pancasila Kelas XI di SMA Negeri 1 Palembang
DOI:
10.29303/jcar.v7i3.11536Published:
2025-07-18Downloads
Abstract
Penelitian ini merupakan Penelitian Tindakan Kelas (PTK) yang bertujuan untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar peserta didik melalui penggunaan media pembelajaran Blooket pada mata pelajaran Pendidikan Pancasila di kelas XI SMA Negeri 1 Palembang. Subjek penelitian peserta didik kelas XI.11. Penelitian dilaksanakan dalam dua siklus tindakan, yang masing-masing mencakup tahap perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi, berdasarkan model PTK Kurt Lewin. Hasil penelitian menunjukkan adanya peningkatan motivasi belajar dari kondisi awal yang rendah menjadi 93% pada akhir siklus II. Sejalan dengan itu, persentase ketuntasan hasil belajar meningkat dari 47% pada pra-siklus menjadi 95% pada siklus II. Data dianalisis secara deskriptif komparatif dan disajikan dalam bentuk persentase. Penelitian ini juga menekankan keterlibatan aktif peneliti dalam proses pembelajaran serta kerja sama dengan guru sebagai observer. Berdasarkan temuan tersebut, dapat disimpulkan bahwa penggunaan aplikasi Blooket sebagai media pembelajaran efektif dalam meningkatkan motivasi dan hasil belajar peserta didik.
Keywords:
Motivasi belajar Blooket Pendidikan PancasilaReferences
Aditya, N., Nabillah, W., Ramadani, I., &Rahman Nasution, A. (2023). Penggunaan Media Software PowerPoint Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar. Jurnal Informatika Dan Teknologi Pendidikan, 3(1), 14–20.
Anatasya, E., & Anggareni Dewi, D. (2021). Mata Pelajaran Pendidikan Kewarganegaraan Sebagai Pendidikan Karakter Peserta Didik Sekolah Dasar. In Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan Undiksha (Vol. 9, Issue 2).
Asmaliyah, F., Keriyani, N. M. I., & Nugroho, S. (2025). Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Peserta Didik Melalui Penerapan Model Problem Based Learning dengan Pendekatan Culturally Responsive Teaching dalam Pembelajaran Matematika. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 10(1), 840-850.
Azizah, H. N. (2020). Peningkatkan Penguasaan Kosakata Bahasa Arab Melalui Penggunaan Media Word Wall. ALSUNIYAT, 1(1), 1–16.
Cantika Pertiwi, I. (2023). EduGlobal: Jurnal Penelitian Pendidikan Pengembangan Media Monopoli Pada Pembelajaran Tema Benda di Sekitarku Siswa Kelas III SD(Vol. 02).
Fauzi, M. A. R. A., Azizah, S. A., Nurkholisah, N., Anista, W., & Utomo, A. P. (2024). Penerapan model problem based learning berbasis game edukatif dalam peningkatan hasil belajar kognitif biologi. Jurnal Biologi, 1(3), 1-11.
Husna, K., & Supriyadi, S. (2023). Peranan Manajeman Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. AL-MIKRAJ Jurnal Studi Islam Dan Humaniora (E-ISSN 2745-4584), 4(1), 981-990.
Ichsani, A. R. (2023). Implementasi Media Wordwall Dan Partisipasi Peserta Didik Dalam Pembelajaran PKn. Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru Tahun 2023, (pp. 6-12). Samarinda.
Jalil, A., Su'ad, S. A., & Suryani, F. B. (2023). Pengembangan Media Smart Blooket Untuk Menumbuh Kembangkan Motivasi Belajar Siswa Kelas 4 Sekolah Dasar. Jurnal Guru Kita, 7(2), 303-311.
MR, R. G., Kurnisar, K., & Mutiara, T. M. (2024). Penggunaan Aplikasi Wordwall untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran PPKn Kelas XI SMA. Jurnal Educatio FKIP UNMA, 10(1), 52-60.
Mulyati, S., Yuvita, Y., & Krisnanto, H. (2023, September). Persepsi Dan Motivasi Belajar Siswa Terhadap Penggunaan Media Baamboozle Pada Materi Descriptive Text. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Profesi Guru (PPG) (Vol. 1, No. 2, pp. 1478-1484).
Nainggolan, M., Haryati, F., & Lubis, Z. H. (2024). PENERAPAN MEDIA GAMES BLOOKET PADA MATA PELAJARAN PENDIDIKAN PANCASILA UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK KELAS IV DI SDN 066050 MEDAN. Didaktik: Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 10(03), 441-450.
Nur’aeni, N., & Hasanudin, E. H. I. (2023). Model Pembelajaran Kooperatif Team Game Tournament Berbasis Media Digital Blooket untuk Mengembangkan Motivasi dan Hasil Belajar Pendidikan Pancasila. Asatiza: Jurnal Pendidikan, 4(3), 259-273.
Nurdi, M. S., Wijaya, A., Saifullah, M., Yikwa, M., Aulia, E. D., Fanani, M. A., ... & Sigiyuwanta, R. (2024). PENINGKATAN KOMPETENSI DIGITAL GURU SD MELALUI PELATIHAN APLIKASI BLOOKET DAN QUIZIZZ. Community Development Journal: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(6), 12656-12664.
Rahman, S. (2022, January). Pentingnya motivasi belajar dalam meningkatkan hasil belajar. In Prosiding Seminar Nasional Pendidikan Dasar.
Rosyid, Abdul, & Mubin, Fatkhul. (2024). Pembelajaran Abad 21: Melihat Lebih Dekat Inovasi dan Implementasinya dalam Konteks Pendidikan Indonesia. Jurnal Pendidikan dan Pemikiran islam. 7(1), 1-12.
Septikasari, Resti, & Frasandy, R. N. (2019). Keterampilan 4C Abad 21 dalam Pembelajaran Pendidikan Dasar. Jurnal Tarbiyah Al-Awlad. 7(2), 112-122.
Suharni, S. (2021). Upaya guru dalam meningkatkan motivasi belajar siswa. G-Couns: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 6(1), 172-184.
Thu, T. T. M., & Dan, T. C. (2023). Students’ Perceptions on English Vocabulary Teaching and Learning By Using Blooket: a Case Study / NhậN ThứC Của Sinh Viên Về Việc Dạy Và Học Từ Vựng Tiếng Anh Bằng Blooket: Một Nghiên CứU Tình HuốNg. European Journal of Applied Linguistics Studies, 6(1), 45–98.
Vanessa Marensi, S. A. (2022). History Learning Based On Wordwall Applications To Improve Student Learning Results Class X Ips In Ma As'adiyah Ketapang. Jurnal PAJAR (Pendidikan dan Pengajaran) , No 2 hal.408.
License
Copyright (c) 2025 Muhammad Robi Firli, Camellia, Maimun

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
- Authors who publish with Journal of Classroom Action Research, agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Journal of Classroom Action Research.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).


