Vol. 7 No. 4 (2025): November
Open Access
Peer Reviewed

Pengembangan Media Fleksi (Flashcard Eksposisi) Berbasis Mind Mapping Bermuatan Karakter Peduli Lingkungan untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Teks Eksposisi Siswa

Authors

Rika Umaniar Panisa , Bagas Kurnianto

DOI:

10.29303/jcar.v7i4.11948

Published:

2025-11-17

Downloads

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kelayakan, efektivitas dan peningkatan keterampilan siswa dalam menulis teks eksposisi bermuatan karakter peduli lingkungan setelah menggunakan media flashcard berbasis mind mapping. Jenis penelitian ini menerapkan penelitian Research and Development (R&D) dengan model pengembangan ADDIE. Subjek penelitiannya menggunakan uji coba skala kecil pada kelas VA sejumlah 5 siswa dan uji coba skala besar sejumlah 24 siswa pada kelas VB di SD Negeri 3 Kutabanjarnegara. Teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, angket dan tes. Hasil validasi ahli media dan materi memperoleh kriteria sangat layak dengan persentase sebesar 90,7% untuk media dan 90,6% untuk materi. Persentase angket tanggapan guru sebesar 93,3% dan siswa sebesar 92,8% dalam uji coba skala kecil. Sedangkan, uji coba skala besar memperoleh hasil tanggapan sebesar 91,7% dari guru dan 87,2% dari siswa. Hasil keefektifan media menunjukan adanya perbedaan signifikan antara hasil pretest dan posttest sebesar 0,000 < 0,05. Rata-rata nilai siswa meningkat dari 57,08 menjadi 80,83 dengan n-gain sebesar 0,5627 yang menunjukkan adanya peningkatan dengan kategori sedang dan cukup efektif. Dapat disimpulkan, bahwa media pembelajaran flashcard berbasis mind mapping layak, praktis dan efektif untuk diterapkan pada pembelajaran menulis teks eskposisi.

Keywords:

Media Pembelajaran Flashcard Mind Mapping Menulis Teks Eksposisi Peduli Lingkungan

References

Abidin, Z. (2021). Peningkatan Kemampuan Menulis Teks Eksposisi Dengan Metode Mind Mapping. Jurnal Ilmiah Sarasvati, 3(1), 33–45. https://doi.org/10.30742/sv.v3i1.1105

Apriliyanti, B., Kiptiyah, M., & Wahyudi, M. A. (2022). The Implementation of Using Flash Card in Teaching Writing. SELL Journal, 7(1), 80–90.

Aziezah, R. K. (2022). Penggunaan Media Gambar Seri sebagai Upaya Meningkatkan Kemampuan Menulis Karangan Cerita pada Pembelajaran Bahasa Indonesia. PTK: Jurnal Tindakan Kelas, 2(2), 94–100. https://doi.org/https://doi.org/10.53624/ptk.v2i2.56

Fadilah, M. N., Nugroho, A. S., & Alfiansyah, I. (2024). Pengembangan Media Pembelajaran Card Sort Berbasis Mind Mapping Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Ilmu Pendidikan (JIP), 2(1), 123–135.

Fauzia, F. I., Salamah, I. S., Zulfikar, M. F., & Hakim, R. T. (2022). Efektivitas Penggunaan Model Dan Media Pembelajaran Dalam Meningkatkan Keterampilan Menulis Siswa SD. Naturalistic: Jurnal Kajian Penelitian Dan Pendidikan Dan Pembelajaran, 7(1), 1370–1384. Retrieved from https://journal.umtas.ac.id/index.php/naturalistic/article/view/2170

Imanulhaq, R., & Ichsan. (2022). Analisis Teori Perkembangan Kognitif Piaget Pada Tahap Anak Usia Operasional Konkret 7-12 Tahun Sebagai Dasar Kebutuhan Media Pembelajaran. Jurnal Waniambey: Journal of Islamic Education, 3(2), 126–134. https://doi.org/10.53837/waniambey.v3i2.174

Khairani, Z., Chan, D. M., & Hayati, N. (2022). Pengaruh Model Pembelajan Problem Based Learning Berbantuan Media Gambar Terhadap Kemampuan Menulis Karangan Eksposisi Siswa Kelas X SMA Ekasakti Padang. Jurnal Kepemimpinan Dan Kepengurusan Sekolah, 7(4), 467–473. https://doi.org/10.34125/kp.v7i4.867

Kurnianto, B. (2022). Upaya Peningkatan Hasil Belajar IPA dengan Model Pembelajaran Probing Prompting pada Siswa Kelas V. Jurnal Wawasan Pengembangan Pendidikan, 10(01), 11–22. https://doi.org/10.61689/waspada.v10i01.309

Lovita, I. D., Muslihin, H. Y., & Indihadi, D. (2023). Analisis Keterampilan Menulis Siswa Sekolah Dasar dalam Tahapan Menulis Tompkins Melalui Model Think Talk Write. Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 6(8), 5951–5955. https://doi.org/10.54371/jiip.v6i8.2669

Meilina, D., Hanafiah, N. A., Fatmawan, R. A., Hamzah, M. Z., Ulimaz, A., & Priyantoro, D. E. (2024). Efektivitas Penggunaan Metode Mind Mapping Untuk Meningkatkan Kreativitas Siswa Dalam Pembelajaran. Attractive : Innovative Education Journal, 6(1), 27–38.

Monita, E. C. (2021). Pengembangan Modul Interaktif untuk Materi Menulis Teks Ekposisi Siswa Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 9(7), 2720–2729.

Munasti, K., Hibana, & Surahman, S. (2021). Penggunaan Mind Mapping sebagai Media Pengembangan Kreativitas Anak di Masa Pandemi. Aulad: Journal on Early Childhood, 4(3), 179–185. https://doi.org/10.31004/aulad.v4i3.104

Musarwan, & Warsah, I. (2022). Evaluasi Pembelajaran (Konsep, Fungsi dan Tujuan) Sebuah Tinjauan Teoritis. Jurnal Kajian Pendidikan Islam, 1(2), 186–199.

Nuralim, I. (2022). Use Of Image Media In Learning Writing In Elementary School. International Conference of Humanities and Social Science, 718–723. Retrieved from http://programdoktorpbiuns.org/index.php/proceedings/article/view/97

Putri, S. A., & Juneau, J. L. (2024). Development of Flash Cards to Help Write Short Stories for 5th Grade Elementary Students. Jurnal Educatio, 10(2), 472–480. https://doi.org/10.31949/educatio.v10i2.8587

Qadaria, L., Rambe, K. B., Khairiah, W., Pulungan, R. M. I., & Zahratunnisa, E. (2023). Analisis Faktor Penyebab Rendahnya Keterampilan Menulis Belajar Siswa SD Kelas IV. Jurnal Bintang Pendidikan Indonesia, 1(3), 97–106. https://doi.org/10.55606/jubpi.v1i3.1675

Renza, M. A., Affandi, L. H., & Setiawan, H. (2022). Pengembangan Media Gambar Berseri Pada Materi Keterampilan Menulis Teks Narasi Siswa Kelas IV. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(2), 445–451. https://doi.org/10.29303/jipp.v7i2.562

Saleh, M. S., Syahruddin, Saleh, M. S., Azis, I., & Sahabuddin. (2023). Media Pembelajaran (Edisi Pert). Purbalingga: Ereka Media Aksara. Retrieved from https://repository.penerbiteureka.com/publications/563021/media-pembelajaran

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Pendidikan (Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D) (23rd ed.). Bandung: Alfabeta.

Tahir, N., Hermuttaqien, B. P. F., & Bundu, P. (2022). The Effect of Flashcard Media On 5th Grade Students Narrative Essay Writing Skill At UPT SDN Unggulan Bontomanai. International Journal of Elementary School Teacher, 2(1), 1–8. https://doi.org/10.26858/ijest.v2i1.33840

Thaharah, A., Musaddat, S., & Amrullah, L. W. Z. (2025). Pengembangan Media Kartu Bergambar Berbasis Kearifan Lokal Sasak pada Pembelajaran Membaca dan Menulis Permulaan Siswa Kelas I SDN 25 Cakranegara. Journal of Classroom Action Research, 7(2), 752–758.

Tiflen, I. R., & Sumardi, A. (2025). Pengaruh Model Pembelajaran Quantum Teaching Terhadap Kemampuan Menulis Teks Eksposisi Berbantuan Media Kartu Bergambar. Diglosia : Jurnal Pendidikan, Kebahasaan, Dan Kesusastraan Indonesia, 9(1), 89–95. https://doi.org/10.22202/economica.2017.v6.i1.1941

Triana, S. A., Wahida, H. M., Rasyidah, A., Nisa, I. K., Khoirunnisa, R. N., & Kurnianto, B. (2025). Pemanfaatan Jurnal Mingguan untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Kaidah Bahasa di SDN Ngijo 01 Semarang. Jispendiora: Jurnal Ilmu Sosial, Pendidikan Dan Humaniora, 4(2), 30–39.

Utari, A. D., & Hardiana, M. T. A. N. (2023). Pengembangan Media Flashcard Dalam Upaya Meningkat Menulis Teks Deskripsi Pada Siswa SMP Kelas VII. Karangan: Jurnal Kependidikan, Pembelajaran, Dan Pengembangan, 5(2), 1–9.

Wulandari, A. P., Salsabila, A. A., Cahyani, K., Nurazizah, T. S., & Ulfiah, Z. (2023). Pentingnya Media Pembelajaran dalam Proses Belajar Mengajar. Journal on Education, 5(2), 3928–3936. https://doi.org/10.31004/joe.v5i2.1074

Author Biographies

Rika Umaniar Panisa, Universitas Negeri Semarang

Author Origin : Indonesia

Bagas Kurnianto, Universitas Negeri Semarang

Author Origin : Indonesia

Downloads

Download data is not yet available.

How to Cite

Panisa, R. U., & Kurnianto, B. (2025). Pengembangan Media Fleksi (Flashcard Eksposisi) Berbasis Mind Mapping Bermuatan Karakter Peduli Lingkungan untuk Meningkatkan Keterampilan Menulis Teks Eksposisi Siswa. Journal of Classroom Action Research, 7(4), 1621–1632. https://doi.org/10.29303/jcar.v7i4.11948