Vol. 5 No. 1 (2023): Februari
Open Access
Peer Reviewed

Efektifitas Boneka Tangan Dalam Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Lisan Anak

Authors

Novindasari , Fahruddin , Ika Rachmayani , Baik Nilawati Astini

DOI:

10.29303/jcar.v5i1.2816

Published:

2023-05-17

Downloads

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektifitas boneka tangan dalam meningkatkan kemampuan berbahasa lisan anak kelompok A di TK Tunas Bangsa Kota Mataram tahun ajaran 2022/2023. Penelitian ini menggunakan pendekatan deksriptif kuantitatif dengan metode eksperimen pre-experimental dengan desain one group pretest – posttest. Penelitian ini menggunakan teknik penentuan sampel dengan sampling jenuh dikarenakan jumlah subjek yang kecil yaitu sebanyak 8 anak pada kelompok A di TK Tunas Bangsa Kota Mataram yang terdiri dari 7 anak perempuan dan 1 anak laki-laki. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan yaitu uji efektivitas, uji normalitas dan hipotesis statistik. Hasil uji normalitas dari nilai signifikan pretest 0,133 dan posttest 0,200 lebih dari (>) 0,005 dan dikategorikan data berdistribusi normal. Uji efektivitas dari nilai signifikan kemampuan berbahasa lisan anak sebesar 0,000 kurang dari (<) 0,05 yang artinya Ha diterima dan Ho ditolak, sehingga dapat disimpulkan adanya keefektifan yang signifikan boneka tangan dalam meningkatkan kemampuan berbahasa lisan anak kelompok A di TK Tunas Bangsa Kota Mataram Tahun Ajaran 2022.

Keywords:

Efektifitas, Boneka Tangan, Kemampuan Berbahasa Lisan

References

Agusriani, A., Sumiati, S., Ismail, W., Nurhayati, A., & Rachmatiah, S. (2022). Penggunaan Alat Peraga Dalam Metode Bercerita Untuk Meningkatkan Perbendaharaan Kata Anak 5-6 Tahun. KHIDMAH: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat, 2(2), 141-150.

Fahruddin, F., Rachmayani, I. ., Astini, B. N. ., & Safitri, N. . (2022). Efektivitas Penggunaan Media Kartu Bergambar Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak. Journal of Classroom Action Research, 4(1), 49-53. https://doi.org/10.29303/jcar.v4i1.1378

Fahruddin, F., Rachmayani, I., Hilyana, D. (2022). Efektivitas Metode Bercerita untuk Meningkatkan Perkembangan Bahasa Anak. Journal of Classroom Action Research.

Habibi, Ma. Muazar (2015). Analisis Kebutuhan Anak Usia Dini. Yogyakarta: Deepublish.

Halimatussadiyah, F., Fahruddin, F.,(2017). Pengembangan Media Big Book Untuk Menstimulasi Kemampuan Membaca Permulaan Anak Kelompok B PAUD Tanwirul Qulub. Cakrawala Dini: Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini.

Hidayati, S., Fahruddin, F., Astawa, I.M.S., (2018). Peningkatan Kreativitas Anak Melalui Eksplorasi Menggunakan Koran Bekas Di TK Mutiara Hati Mataram Nusa Tenggara Barat. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini.

Kadarsih, Titi. (2017). “Penggunaan Boneka Tangan Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Indonesia Anak Usia Dini 4-5 Tahun di PAUD Rinjani PLN Bendege Mataram: Skripsi Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan, Pendidikan Anak Usia Dini, Universitas Mataram.

Kumalasari, N. (2017). Efektivitas Bermain Peran Bermedia Boneka Tangan Dalam Meningkatkan Kemampuan Bahasa Lisan Anak Usia Dini: Skripsi. UIN Sunan Ampel.

Latipah, E., Wahidah, N., Fatihakun, A., (2021). Pentingnya Mengetahui Perkembangan Bahasa Anak Usia Dini Dan Stimulasinya. Jurnal Pendidikan Raudhatul Athfal.

Mekarningsih, N. K. A., Wirya, N., & Magta, M. (2015). Penerapan Metode Bercerita Berbantuan Media Audio Visual Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Lisan Pada Anak. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini Undiksha, 3(1).

Mulyati, S., (2015). Pengaruh Penguasaan Kosakata dan Tata Bahasa Terhadap Menulis Bahasa Inggris. Jurnal Pendas Mahakam.

Pudjaningsih, W., (2013). Metode Pengembangan Bahasa: Penerapannya Pada Pembelajaran Berbasis Tema Dan Sentra di Taman Kanak-Kanak. Jurnal Pendidikan Dan Bahasa Sastra.

Rahmatiana, F. ., Astawa, I.M. S. ., Fahruddin, & Rachmayani, I. . (2022). Identifikasi Media Boneka Tangan Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Pada Anak Kelompok A Di TK Al-Hamidy Tahun 2022. Journal of Action Research, 4(4). https://doi.org/10.29303/jcar.v4i4.2293.

Runtin, N. W., & Poerwati, C. E. (2018). Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Lisan Anak Melalui Metode Bercerita Berbantuan Media Gambar Pada Kelompok B1 Tk Dharma Kumara I Tibubeneng. MEDIA EDUKASI: JURNAL ILMU PENDIDIKAN, 2(1).

Sari, G. R., Habibi, M. M., & Astawa,I. M. S. (2022). Pengaruh Metode Bercerita Menggunakan Media Boneka Tangan Terhadap Perkembangan Berbicara Anak Usia 5-6 Tahun Kelompok B TK Asmaul Husna Desa Embung. Jurnal Mutiara Pendidikan, 2(1),4-2.

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. Bandung: Alfabeta.

Wahyundari, Ni Wayan Sri (2021). Pengembangan Media Gambar Berseri Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Lisan Pada Anak Kelompok B Taman Kanak-Kanak. Undergraduate thesis. Universitas Pendidikan Ganesha.

Wahyuni, S., Astini, B. N., Suarta, I. N., & Astawa, I. M. S. (2021). Pengembangan Boneka Kulit Jagung Untuk Meningkatkan Kemampuan Berbicara Anak. Indonesian Journal of Elementary and Chillhood Education. 2(1), 185-190.

Zubandi, A. ., Astini, B. N. ., Astawa, . I. M. S. ., & Fahruddin. (2022). Pengaruh Media Puzzle Terhadap Perkembangan Kognitif Anak Kelompok B Di TK Dharma Wanita Siti Aisyah Kabul. Journal of Classroom Action Research, 4(4). https://doi.org/10.29303/jcar.v4i4.2318.

Downloads

Download data is not yet available.

How to Cite

Novindasari, Fahruddin, Rachmayani, I. ., & Astini, B. N. . (2023). Efektifitas Boneka Tangan Dalam Meningkatkan Kemampuan Berbahasa Lisan Anak. Journal of Classroom Action Research, 5(1), 144–148. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i1.2816