Analisis Motivasi Belajar Siswa SMA Terhadap Pembelajaran E-Learning Berdasarkan Gender

Authors

I Putu Artayasa , Echa Noviani , Kurnia Widaswara

DOI:

10.29303/jcar.v5i3.4441

Published:

2023-08-31

Issue:

Vol. 5 No. 3 (2023): Agustus 2023

Keywords:

E-Learning, Gender, Motivasi belajar.

Articles

Downloads

How to Cite

Artayasa, I. P., Noviani, E. ., & Widaswara, K. . (2023). Analisis Motivasi Belajar Siswa SMA Terhadap Pembelajaran E-Learning Berdasarkan Gender. Journal of Classroom Action Research, 5(3), 241–246. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i3.4441

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

Abstract

Selama masa darurat pandemi Covid-19, pembelajaran konvensional tidak dapat dilakukan, sehingga perlu digantikan dengan pembelajaran daring untuk memastikan kelangsungan proses belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap motivasi belajar siswa dalam E-Learning selama masa pandemi Covid-19. Pendekatan kuantitatif dengan metode survei digunakan dalam penelitian ini. Penelitian ini dilaksanakan pada 120 siswa di SMAN 1 Kediri dengan pengumpulan data menggunakan kuesioner dalam bentuk angket. Analisis data dilakukan dengan menghitung persentase skor yang diperoleh. Hasil analisis menunjukkan bahwa motivasi belajar siswa terhadap E-Learning selama pandemi Covid-19 mencapai rata-rata skor persentase sebesar 78,19% dengan kategori baik. Rata-rata skor motivasi belajar siswa perempuan lebih tinggi dibandingkan siswa laki-laki namun keduanya berada dalam motivasi kategori baik. Hasil penelitian ini dapat digunakan sebagai evaluasi oleh berbagai pihak dalam penyelenggaraan pembelajaran daring di bidang pendidikan, khususnya dalam implementasi E-Learning.

References

Ahyo, R. N., & Suprapti, V. (2018). Perbedaan Motivasi Berprestasi Siswa Laki-Laki dan Perempuan. Jurnal Psikologi Pendidikan dan Perkembangan, 7(1), 83-96.

Aji, R. H. S. (2020). Dampak Covid-19 pada Pendidikan di Indonesia: Sekolah, Keterampilan, dan Proses Pembelajaran. Jurnal Sosial & Budaya Syari, 7(5), 395-402.

Dhull, I., & Sakshi. (2017). Online Learning. International Education & Research Journal, 3(8), 32–34.

Fatwa, A. (2020). Pemanfaatan Teknologi Pendidikan di Era New Normal. Indonesian Journal of Instructional Technology, 1(2), 20-30.

Fitriyani, Y., Fauzi, I., & Sari, M. Z. (2020). Motivasi Belajar Mahasiswa pada Pembelajaran Daring Selama Pandemik Covid-19. Jurnal Kependidikan: Jurnal Hasil Penelitian dan Kajian Kepustakaan di Bidang Pendidikan, Pengajaran dan Pembelajaran, 6(2), 165-175.

Kazakova, J. K., & Shastina, E. M. (2019). The Impact Of Socio-Cultural Differences Of Formation Of Intrinsic Motivation: The Case Of Local And Foreign Students. Learning and Motivation, 15, 1-9. DOI: 10.1016/j.lmot.2018.10.001

Oktarika, D. (2015). Pengaruh Pembelajaran Menggunakan Media E-Learning terhadap Minat Belajar Siswa pada Mata kuliah E-Learning di Program Studi P.TIK. Jurnal Pendidikan Informatika dan Sains, 4(1), 15-26.

Pembudi, A. A., Setyadin, B., & Sunandar, A. (2016). Perbedaan Prestasi dan Motivasi Belajar Mahasiswa Administrasi Pendidikan Berdasarkan Variasi Asal Sekolah Dalam Proses Perkuliahan. Manajemen Pendidikan, 25(2), 151–159 .

Prabandari, F., & Sumarni. (2020). Pengaruh Persepsi E-Learning Terhadap Kepuasan Mahasiswa Kebidanan Dalam Masa Pandemik Di STIKES Muhammadiyah Gombong. Jurnal Ilmiah Kesehatan Keperawatan, 16(1), 44-52.

Pradja, B., Raisa, & Julaeha, S. (2019). Pengaruh Pembelajaran Berbasis E-Learning dengan Aplikasi Edmodo terhadap Hasil Belajar Siswa SMA. Prosiding DPNPM Unindra 2019, 139-146.

Prasetya, S. K. (2013). Pengaruh E-Learning Dan Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa. Jurnal Geografi, 11(21), 74-82.

Rahmawati, D. A. (2020). Pengaruh Perbedaan Gender terhadap Motivasi Belajar Siswa. Diperoleh dari

https://www.kompasiana.com/devialfinarahmawati/5e846fa8097f3616ae727472/pengaruh-perbedaan-gender-terhadap-motivasi-belajar-siswa?page=all&page_images=1

Saragi, M. P., & Suryani, R. (2018). Perbedaan Motivasi Belajar Siswa Berjenis Kelamin Perempuan dan Laki-laki SMK Swasta Bandung. Diperoleh dari https://jurnal.untirta.ac.id/index.php/JPBK/article/download/3197/2437

Setyowati. (2007). Pengaruh Motivasi Belajar Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas VII SMPN 13 Semarang. Skripsi. Semarang: Universitas Negeri Semarang.

Silahuddin. (2015). Penerapan E-LEARNING dalam Inovasi Pendidikan. Jurnal Ilmiah CIRCUIT, 1 (1), 48-59.

Suendari, R., & Suparno. (2019). Pengaruh Penerapan E-Learning Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Syiah Kuala. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Akuntansi, 4 (4), 613-617.

Sugiyono. (2018). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV Alfabeta.

Sujiwo, D. A. C., A’yun, Q. (2020). Pengaruh Pemanfaatan E-learning Terhadap MotivasiBelajar Mahasiswa. Jurnal Sistem & Teknologi Informasi Indonesia, 5(2), 53-59. DOI: https://doi.org/10.32528/justindo.v5i2.3469

Author Biographies

I Putu Artayasa, Universitas Mataram

Program Studi Pendidikan Biologi, FKIP Unram, Lektor Kepala

Echa Noviani, Universitas Mataram

Kurnia Widaswara, Universitas Mataram

License

Copyright (c) 2023 I Putu Artayasa, Echa Noviani, Kurnia Widaswara

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

  • Authors who publish with Journal of Classroom Action Research, agree to the following terms:

  1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
  2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Journal of Classroom Action Research.
  3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).