Penggunaan Bahan Ajar IPA berbasis Pendekatan SAVI (Somatic, Auditory, Visual, Intellectual) untuk Meningkatkan Hasil Belajar Peserta Didik
DOI:
10.29303/jcar.v2i2.464Published:
2020-10-13Issue:
Vol. 2 No. 2 (2020)Keywords:
Bahan ajar, SAVI, Hasil belajarArticles
Downloads
How to Cite
Downloads
Metrics
Abstract
Tujuan penelitian ini meningkatan hasil belajar peserta didik menggunakan pendekatan berbasis SAVI (somatic, Auditory, Visual, Intellectual) pada kelas VII-1 semester genap tahun pelajaran 2016/2017 materi organisasi tingkat kehidupan. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan Kelas model Kemmis dan Tanggart terdiri 3 siklus. Adapun tahapan setiap siklus terdiri dari perencanaan (planning), Tindakan (Action), Observasi (observation) dan refleksi (reflection). Subyek penelitian adalah peserta didik kelas VII-1 berjumlah 26 orang. Adapun hasil penelitian Tindakan Kelas menunjukkan peningkatan setiap siklus. Siklus I memperoleh rata-rata skor peserta didik 25, aktivitas pendidik 77 % ketuntasan secara klasikal 0%, siklus II rata-rata skor 51, aktivitas pendidik 86 %, ketuntasan secara klasikal 41,6%, siklus III rata-rata skor peserta didik 72, aktivitas pendidik 91% dan kekuntasan secara klasikal 71%. Dengan demikian dapat simpulkan bahwa penggunaan bahan ajar IPA berbasis pendekatan SAVI dapat meningkatkan hasil belajar peserta didik.
References
Abdul Rasid, J., & Hasmah, I. (2013). Pelaksanaan pembelajaran menyeronokkan dalam pengajaran dan pembelajaran bahasa Melayu (the implementation fun learning in teaching and learning malay language). JPBMMalay Language Education Journal – MyLEJ, 3(2), 49–63. https://doi.org/10.1016/j.cccn.2005.06.018
Idaramatasia. (2015). Jurnal Pendidikan Fisika Universitas Muhammadiyah Makassar Penerapan Model Pembelajaran Generatif Untuk Meningkatkan. 4(1), 89–105.
Khoiruddin, M. A. (2017). Pendekatan Psikologi Dalam Studi Islam. Journal An-Nafs: Kajian Penelitian Psikologi, 2(1), 1–17. https://doi.org/10.33367/psi.v2i1.343
Marpaung, J. (2016). Pengaruh Gaya Belajar Terhadap Prestasi Belajar Siswa. KOPASTA: Jurnal Program Studi Bimbingan Konseling, 2(2), 13–17. https://doi.org/10.33373/kop.v2i2.302
Munandar, H., Yusrizal, Y., & Mustanir, M. (2015). Pengembangan Lembar Kerja Peserta Didik (Lkpd) Berorientasi Nilai Islami Pada Materi Hidrolisis Garam. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia, 3(1), 27–37.
stefany, evy maya. (2016). Model Pembelajaran Somatis, Auditori, Visual Dan Intelektual (SAVI): Implementasi Pada Mata Pelajaran Teknologi Informasi Dan Komunikasi (TIK) Di SMP. Edutic - Scientific Journal of Informatics Education, 1(2), 1–7. https://doi.org/10.21107/EDUTIC.V1I2.1542
Widayanti, F. D. (2013). Pentingnya Mengetahui Gaya Belajar Siswa Dalam Kegiatan Pembelajaran Di Kelas. Erudio Journal of Educational Innovation, 2(1). https://doi.org/10.18551/erudio.2-1.2
Winanto, A., & Makahube, D. (2016). Implementasi Strategi Pembelajaran Inkuiri Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar IPA Siswa Kelas 5 SD Negeri Kutowinangun 11 Kota Salatiga. Scholaria : Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 6(2), 119. https://doi.org/10.24246/j.scholaria.2016.v6.i2.p119-138
Zein, M. (2016). Peran guru dalam pengembangan pembelajaran. Journal UIN- Alauddin, V(2), 274–285. https://doi.org/10.24252/ip.v5i2.3480
Author Biography
Fitran Sari, Sekolah Menengah Pertama Negeri 3 Mataram
License
- Authors who publish with Journal of Classroom Action Research, agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Journal of Classroom Action Research.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).