Penerapan Project Based Learning untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Peserta Didik
DOI:
10.29303/jcar.v5i3.5529Published:
2023-10-16Issue:
Vol. 5 No. 3 (2023): Agustus 2023Keywords:
Minat belajar, Penelitian tindakan kelas, Project Based learningArticles
Downloads
How to Cite
Downloads
Metrics
Abstract
Motivasi belajar siswa masih tergolong rendah, salah satu factor yang mempengaruhi rendahnya motivasi belajar adalah pemilihan model pembelajaran yang kurang bervariasi dan tidak sesuai dengan karakteristik peserta didik. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk meningkatkan motivasi belajar melalui implementasi model pembelajaran berbasis proyek yaitu model Project Based Learning (PjBL) pada peserta didik kelas 3 SD. Penelitian ini merupakan action research (Penelitian Tindikan Kelas) yang terdiri dari dua siklus. Model pembelajaran ini dilakukan dengan langkah-langkah; merancang pertanyaan mendasar, menyusun rencana pembuatan proyek, menjalankan kegiatan proyek, memantau perkembangan proyek, membuat penilaian terhadap proyek, dan mengevaluasi. Kesimpulan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa model Project Based Learning (PjBL) telah terbukti dapat meningkatkan motivasi belajar peserta didik sebesar 10% yaitu 78% pada siklus 1 dan meningkat 88% pada siklus 2. Oleh karena itu, model Project Based Learning (PjBL) disarankan untuk diterapkan dalam pembelajaran.
References
Abidin. (2014). Desain Sistem Pembelajaran dalam Konteks Kurikulum 2013. Bandung: Refika Aditama.
Agil, L., & Pratiwi, D., (2015), Pengembangan Bahan Berbasis Kontekstual Pada Mata Kuliah Biologi Umum, Jurnal Pendidikan Biologi 6 (1) : 23-25.
Al-Tabany, T. I. B. (2014). Mendesain Model Pembelajaran Inovatif, Progresif, dan Kontekstual (T. Trianto, Ed.). Jakarta: Prenada Media Group.
Apriniarti, M. S., E. Yunidarvi., & Sukaryana. (2014). Model Pembelajaran berbasis proyek untuk meningkatkan minat dan hasil belajar IPA di SMPN 14 kota Bengkulu. Jurnal Ilmiah. Vol.2, No.3, 203-214.
Asep Saepul Hamdi dan E. Baharuddin. 2014. Metode Penelitian Kualitatif. Yogyakarta: Deepublish.
Baharuddin, I. (2014). Efektivitas penggunaan media video tutorial sebagai pendukung pembelajaran Matematika terhadap minat dan hasil belajar peserta didik SMA negeri 1 Bajo kabupaten Luwu Sulawesi Selatan. Jurnal Nalar Pendidikan. Vol.2, No.2, 144-151.
Durohman, D., Noto, M. S., & Hartono, W. (2018). Pengembangan Perangkat Project Based Learning (Pjbl) Pada Materi Statistika Sma. Prima: Jurnal Pendidikan Matematika, 2(1), 1-18.
Faizah, U. (2015). Penerapan pendekatan saintific melalui model model Project Based Learning untuk meningkatkan keterampilan proses dan hasil belajar siswa kelas IV SD Negeri Seworan, Wonosegoro. Jurnal Ilmiah. Vol. 5, No. 1, 24-38
Fikriyah, M., & Gani, A. A. (2015). Model Pembelajaran Berbasis Proyek (Project Based Learning) Disertai Media Audio-Visual Dalam Pembelajaran Fisika Di Sman 4 Jember. Jurnal pembelajaran fisika, 4(2).
Indaryati, I., & Jailani, J. (2015). Pengembangan media komik pembelajaran matematika meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa kelas V. Jurnal Prima Edukasia, 3(1), 84-96.
Munirah. (2018). Prinsip-prinsip belajar dan pembelajaran (Perhatian dan Motivasi, Keaktifan, Keterlibatan Langsung, Pengulangan, Tantangan, dan Perbedaan Individu. AULADUNA.: Jurnal Pendidikan DasarIndonesia: Vol 5, No. 1 116-125
Ratnasari, S. F., & Saefudin, A. A. (2018). Efektivitas pendekatan contextual teaching and Learning (CTL) ditinjau dari kemampuan Komunikasi matematika siswa. MaPan: Jurnal Matematika Dan Pembelajaran, 6(1), 119-127.
Sukmadinata, N. S. (2006). Metode penelitian pendidikan.
License
Copyright (c) 2023 Ekawulan Lestari, M. Juaini, Joni Rokhmat
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
- Authors who publish with Journal of Classroom Action Research, agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Journal of Classroom Action Research.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).