Pengembangan Media Pembelajaran Papan Kata pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia

Authors

Baiq Zahara Putri Maulia , Syaiful Musaddat , Aisa Nikmah Rahmatih

DOI:

10.29303/jcar.v6i1.7259

Published:

2024-02-26

Issue:

Vol. 6 No. 1 (2024): Februari

Articles

Downloads

How to Cite

Maulia, B. Z. P. ., Musaddat, S. ., & Rahmatih, A. N. . (2024). Pengembangan Media Pembelajaran Papan Kata pada Mata Pelajaran Bahasa Indonesia . Journal of Classroom Action Research, 6(1), 198–207. https://doi.org/10.29303/jcar.v6i1.7259

Downloads

Download data is not yet available.

Metrics

Metrics Loading ...

Abstract

Peserta didik kelas II SDN 36 Cakranegara Kurang semangat dan kurang motivasi dalam kegiatan pembelajaran sehingga anak menjadi kurang lancar dalam membaca dan menulis. Hal ini disebabkan oleh kurangnya media pembelajaran yang menarik untuk menambah semangat dan motivasi peserta didik dalam kegiatan pembelajaran. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan media pembelajaran berupa papan kata yang menarik semangat dan motivasi peserta didik untuk belajar membaca dan menulis. Media papan kata ini memiliki kelebihan dalam segi tampilan untuk lebih cepat memahamkan materi pembelajaran kepada peserta didik. Dalam penelitian ini peneliti menggunakan metode penelitian R&D (Research and Development) dengan desain pengembangan model ADDIE. Langkah-langkah pengembangan dalam model tersebut yaitu analysis (analisis) melakukan observasi berupa wawancara wali kelas yang menghasilkan peserta didik kurang semangat dan kurang motivasi dalam kegiatan menulis dan membaca, design (desain) merancang media papan kata dengan beberapa kolom yang memiliki fungsi masing-masing, development (pengembangan) mengembangkan media pembelajaran papan Kata yang sesuai dengan materi ajar dan karakteristik peserta didik, implementation (implementasi) menguji cobaan media papan kata dalam proses pembelajaran di sekolah untuk mengetahui respon peserta didik dan guru terhadap media pembelajaran yang telah dibuat, dan evaluation (evaluasi) revisi akhir berupa saran atau kritikan dari ahli media ahli materi, peserta didik dan guru. Teknik pengumpulan data yang digunakan berupa wawancara, angket, dan dokumentasi. Sedangkan teknik analisis data yang digunakan yaitu teknik analisis kuantitatif dan kualitatif. Setelah melakukan langkah-langkah tersebut peneliti melakukan analisis dari hasil data-data yang telah diperoleh di lapangan. Hasil penelitian penggunaan media pembelajaran papan kata dari ahli materi sebesar 81,25% yang menunjukkan kategori (sangat valid), hasil dari ahli media sebesar 98,75% (sangat valid), hasil respon dari peserta didik sebesar 97 ,08% (sangat praktis) dan hasil respon guru sebesar 100% (sangat praktis). Oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran papan kata sangat praktis untuk meningkatkan semangat dan motivasi belajar peserta didik dalam kegiatan membaca dan menulis.

 

References

Ananda, A., Musaddat, S., & Dewi, N. K. (2022). Pengembangan Buku Cerita Bergambar Berbasis Cerita Rakyat Putri Mandalika Untuk Kelas IV SDN 1 Sukamulia. Jurnal Ilmiah Mandala Education, 8(1).

Anggraeni, P & Akbar, A. (2018). Kesesuaian Rencana Pelaksanaan Pembelajaran dan Proses Pembelajaran. Jurnal Pesona Dasar. Vol.6, No.2, Oktober 2018.

Ani, N. I., & Lazulva, L. (2020). Desain dan Uji Coba LKPD Interaktif dengan Pendekatan Scaffolding pada Materi Hidrolisis Garam. Journal of Natural Science and Integration, 3(1), 87. https://doi.org/10.24014/jnsi.v3i1.9161.

Ardhani, A.D., Ilhamdi, M. L., & Istiningsih, S. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Permainan Monopoli Pada Pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Kelas IV SD. Jurnal Pijar Mipa, 16(02), 170-175.

Auliani, Lia, dkk. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis PowerPoint Pada Tema 2 “Udara Bersih Bagi Kesehatan†Kelas V SDN 20 Mataram. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan. Volume 7. No.3.

Fauzy, Muhammad dkk. 2018. Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Pada Siswa Kelas 1 Sdn 1 Kediri Tahun Pelajaran 2017/2018. Jurnal kesejahteraan keluarga dan pendidikan (JKKP), Vol.05 No.01.

Gunawan, G., Purwoko, A. A., Ramdani, A., & Yustiqvar, M. (2021). Pembelajaran menggunakan learning management systemberbasis moodle pada masa pandemi covid-19. Indonesian Journal of Teacher Education, 2(1), 226-235.

Hadisaputra, S., Gunawan, G., & Yustiqvar, M. (2019). Effects of Green Chemistry Based Interactive Multimedia on the Students' Learning Outcomes and Scientific Literacy. Journal of Advanced Research in Dynamical and Control Systems (JARDCS), 11(7), 664-674.

Harly, M. A. ., Nurhasanah, Astawa, I. M. S. ., & Fahruddin. (2023). Pengembangan Permainan Kartu Huruf Bergambar untuk Meningkatkan Keterampilan Membaca Permulaan Anak. Journal of Classroom Action Research, 5(2), 137–142. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i2.3219.

Indrawati, A., Arjudin, & Fauzi, A. . (2023). Pengembangan Media Puzzle Pada Materi Pecahan Matematika Untuk Siswa Kelas III Sekolah Dasar . Journal of Classroom Action Research, 5(3), 153–161. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i3.5194

Istiningsih, S., Fauzy, M., & Nisa, K. (2018). Penggunaan Media Gambar Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Matematika Pada Siswa Kelas 1 SDN 1 Kediri Tahun Pelajaran 2017/2018. JKKP (Jurnal Kesejahteraan Keluarga dan Pendidikan), 5(1), 31-41.

Jaelani, A. K., Widiada, I. K., & Tahir, M. (2021). Pelatihan Pembuatan Media Video dan Audio Visual Bagi Guru SD Negeri Gugus V Kecamatan Batukliang Utara Lombok Tengah: Media Audio Visual; Perangkat; Kegiatan pembelajaran. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 4(4), 279-284.

Komariah, Y. (2018). Pengembangan bahan ajar cerita rakyat kuningan terintegrasi nilai karakter dalam pembelajaran apresiasi sastra di smp. Deiksis: Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia, 5(1), 100-109.

Kurnia, Dewi, N. K. ., & Nurhasanah. (2023). Pengembangan Media Pakapin (Papan Kantong Pintar) Pada Pembelajaran Tematik Terpadu. Journal of Classroom Action Research, 5(2), 131–136. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i2.3138.

Madasari, K. A., & Mulyani, M. (2016). Keefektifan Metode Eja dan Metode SAS Berdasarkan Minat Belajar dalam Pembelajaran Keterampilan Membaca dan Menulis Permulaan pada Siswa Kelas 1 Sekolah Dasar. Seloka: Jurnal Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia, 5(2), 177-183.

Muhammad Tahir, dkk. (2021). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Manipulatif Terhadap Motivasi Belajar Peserta didik Kelas 5 SDN 3 Gunung sari Tahun Pelajaran 2020/2021. Jurnal Literasi dan Pembelajaran Indonesia, 1(1): 19-24.

ND Safitri, R Darmayanti, U Usmiyatun, & D Nurmalitasari. (2023). 21st Century Mathematics Learning Challenges: Bibliometric Analysis of Trends and Best Practices in Shinta Indexed Scientific Publications. JEMS: Jurnal Edukasi Matematika Dan Sains, 11(1), 136–152.

Nurlaeni, N., & Juniarti, Y. (2017). Peran orang tua dalam mengembangkan kemampuan bahasa pada anak usia 4-6 tahun. Jurnal Pelita PAUD, 2(1), 51-62.

Peraturan Pemerintahan No.19 Tahun 2005 Bab I Pasal 1 Ayat 6 tentang Setandar Pendidikan.

Saputra, D., Makki, M., & Zain, M. I. (2022) Pengembangan Media Pembelajaran Big Book berbasis Dongeng Monyet Dan Kura-Kura Mata Pelajaran PPKN. Journal of classroom action research, 4(2), 75-80.

Sohibun, S., & Ade, F. Y. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Virtual Class Berbantuan Google Drive. Tadris: Jurnal Keguruan Dan Ilmu Tarbiyah, 2(2), 121. https://doi.org/10.24042/tadris.v2i2.2177.

Sugiyono, 2018. Metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suhendrianto, A. (2017). Desan Pembelajaran Model ADDIE Dan Implementasinya Dengan Teknik Jigsaw.

Tanjung, R. E., & Faiza, D. (2019). Canva Sebagai Media Pembelajaran Pada Mata Pelajaran Dasar Listrik Dan Elektronika. Vote Teknika: Jurnal Vocational Teknik Elektronika Dan Informatika, 7(2), 79-85.

Ulandari, S., Dewi, N. K., & Istiningsih, S. (2022). Pengembangan alat peraga Jari Baru (Jaring-Jaring Bangun Ruang) berbasis inkuiri pada mata pelajaran matematika siswa kelas VI SDN 02 Pejanggik Praya Tengah. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(1), 216-222.

Yuniarti, I., Karma, I., N & Istiningsih (2021). Pengembangan modul pembelajaran berbasis kearifan lokal tema cita-citaku kelas IV. Jurnal ilmiah profesi pendidikan, 6(4), 691-697.

Yustiqvar, M., Hadisaputra, S., & Gunawan, G. (2019). Analisis penguasaan konsep siswa yang belajar kimia menggunakan multimedia interaktif berbasis green chemistry. Jurnal Pijar Mipa, 14(3), 135-140.

Author Biography

Baiq Zahara Putri Maulia, Universitas Mataram

License

Copyright (c) 2024 Baiq Zahara Putri Maulia, Syaiful Musaddat, Aisa Nikmah Rahmatih

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

  • Authors who publish with Journal of Classroom Action Research, agree to the following terms:

  1. Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
  2. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Journal of Classroom Action Research.
  3. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).