Pengembangan Media Kokami (Kotak Kartu Misteri) Berbasis Qr Code Pada Pembelajaran Tematik Siswa
DOI:
10.29303/jcar.v6i3.8712Published:
2024-08-26Issue:
Vol. 6 No. 3 (2024): Agustus 2024Keywords:
Media Kokami, QR Code, Pembelajaran TematikArticles
Downloads
How to Cite
Downloads
Metrics
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan serta mengetahui kelayakan media kokami sebagai media pembelajaran menurut validasi ahli dan uji coba produk. Jenis penelitian ini adalah R&D (Research and Development) dengan model pengembangan 4-D dari Thiagarajan yang terdiri dari empat tahap yaitu Define, Design, Develop, Disseminate. Instrumen yang digunakan berupa kuesioner validasi ahli media, ahli materi, respon guru, dan respon siswa. Teknik analisis data yang digunakan berupa skala likert dengan skor penilaian 1 sampai 5 yang meliputi analisis data kelayakan dan kepraktisan produk .Rata-rata nilai yang diperoleh dari validasi ahli media sebesar 88% dengan kategori layak. Rata-rata nilai yang diperoleh dari validasi ahli materi sebesar 90% dengan kategori sangat layak. Rata-rata nilai yang diperoleh dari kuesioner respon guru sebesar 94% dengan kategori sangat layak. Rata-rata nilai yang diperoleh dari kuesioner respon siswa sebesar 88% pada tahap I dan 90,08% pada tahap II dengan kategori sangat layak. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa pengembangan media pembelajaran kokami berbasis QR Code pada pembelajaran tematik sudah memenuhi kategori kelayakan untuk digunakan sebagai media pembelajaran.
References
Ain, U. S., Istiningsih, S., Erfan, M., & Dewi, N. K. (2023). Pengembangan Media Pohon Literasi Berbasis Cerita Rakyat Suku Sasak Untuk Siswa. Journal of Classroom Action Research, 5(4), 351–358. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i4.5651
Avipa, U., Istiningsih, S., Erfan, M., & Novitasari, S. (2023). Pengembangan Media Flashcard Berbasis Kearifan Lokal Suku Sasambo untuk Siswa. Journal of Classroom Action Research, 5(4), 359–368. https://doi.org/10.29303/jcar.v5i4.5649
Erfan, M., Hidayati, V.R., Indraswati, D., Rahmatih, A.N., & Makki, M. (2022). Pengembangan Game Android Tebak Gambar Bendera Negara Sebagai Media Pembelajaran Subtema Globalisasi Dan Manfaatnya. COLLASE (Creative of Learning Students Elementary Education), 5(1), 59-68. https://www.journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/collase/article/view/9981
Faturrahman, L. Y. Ermiana, I.,& Khair, B. N. (2021). Pengembangan Media Kokami Pada Pembelajaran Tematik Di Kelas V Sekola Dasar Kecamatan Pemenang. Progres Pendidikan, 2(1), 55-63. https://doi.org/10.29303/prospek.v2il.123
Hani, A., Ermiana, I., & Fauzi, A. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Contekstual Teaching And Learning (CTL) Berbantuan Video Animasi Terhadap Pemahaman Konsep Matematika Peserta Didik. Journal of Classroom Action Research, 6(2),433–441. https://doi.org/10.29303/jcar.v6i2.7823
Hidayani, M. (2016). Pembelajaran Tematik Dalam Kurikulum 2013 Masrifa Hidayani. At-Ta’lim: Jurnal Pendidikan Islam, 15(1), 150-165.
Hikmah, N., Ilhamdi, M. L., & Astria, F. P. (2023). Pengembangan Media Pembelajaran Monopoli Pintar Berbasis Permainan Edukasi Pada Mata Pelajaran IPA Kelas V Sekolah Dasar. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 8(3), 1809-1822. https://doi.org/10.29303/jipp.v8i3.1537
Istiningsih, S., Darmiany, Astria, F.P., & Erfan, M. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Permainan Monopoli di Era New Normal. Journal of Elementary Education, 4(6), 911-920. https://www.journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/collase/article/view/9578
Istiqomah, F., Widiyatmoko, A., & Wusqo, I. U. (2016). Pengaruh Media Kokami Terhadap Keterampilan Berpikir Kreatif dan Aktivitas Belajar Tema Bahan Kimia. Unnes Science Education Journal, 5(2), 1217-1226. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/usej
Najib, D.A., & Elhefni, E. (2016). Pengaruh Penerapan Pembelajaran Tematik IPS Terpadu Terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas III di MI Ahliyah IV Palembang. JIP Jurnal Ilmiah PGMI, 2(1), 19-28. https://doi.org/10.19109/jip.v2i1.1063
Nuralisa, S. F., Vitasari, M., & Nestiadi, A. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Kokami (Kotak Kartu Misteri) Tema Pelestarian Lingkungan Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Kognitif. Quantum: Jurnal Inovasi Pendidikan Sains, 12(1),33-48. https://doi.org/10.20527/quantum.v12i1.10251
Radiusman, R., Erfan, M., Sutisna, D., Syazali, M., & Sobri, M., (2020). Pendampingan Pendidikan Karakter Mahasiswa HMPS PGSD Universitas Mataram dalam Kegiatan Kemah Bakti Masyarakat. Dinamisia: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(2), 339-345. https://doi.org/10.31849/dinamisia.v4i2.3844
Rosmarlina, R., Tahir, M., & Ermiana, I. (2022). Pengembangan Multimedia Interaktif Ceria (MIC) Pembelajaran Tematik Kelas IV SDN 32 Cakranegara. Jurnal Ilmiah Profesi Pendidikan, 7(1), 187-191. https://doi.org/10.29303/jipp.v7i1.451
Rusiana, Y., (2014). Penggunaan Media KOKAMI Pada Mata Pelajaran IPA Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas VA SDN Darungan 01 Kecamatan Tanggul Kabupaten Jember. Pancaran Pendidikan, 3(4), 183-192.
Sinaga, M. I., Simaremare, A., & Wau, Y. (2022). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Aplikasi QR Code Generator Untuk Meningkatkan Kemampuan Bahasa Inggris Siswa Taman Kanak-Kanak. Jurnal Basicedu, 6(6), 9887-9897. https://doi.org/10.31004/basicedu.v6i6.4082
Suhendrianto, (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Monopoli Tematik Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa Kelas IV MIN Tegalasri Kec. Wlingi Kab. Blitar. Media Edukasi, 5(1), 88-97.
Tahir, M., & Elihami, E. (2019). Peningkatan Variasi Mengajar Pada Proses Pembelajaran Mahasiswa Semester Tiga Di Prodi Pendidikan Nonformal Stkip Muhammadiyah Enrekang. Jurnal Edukasi Nonformal, 1(1), 201-209. https://ummaspul.e-journal.id/JENFOL/article/view/322.
Turrahmi, N., Erfan, M., & Yahya, F. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran Video Berbasis Microsoft Office Power Point Pada Materi Objek IPA dan Pengamatannya. Quark: Jurnal Inovasi Pembelajaran Fisika dan Teknologi, 1(1), 1-10. https://doi.org/10.31227/osf.io/t6ky9
Vawanda, E. J., & Zainil, M. (2023), Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis QR Code Untuk Kemampuan Berpikir Geometris Siswa Kelas IV SD. E-Jurnal Inovasi Pembelajaran Sekolah Dasar, 8(7), 124-130. https://doi.org/10.24036/e-jipsd.v10i1.10332
Wahyuni, I. (2018). Pemilihan Media Pembelajaran. Jurnal Pendidikan, 1(1), 1-8. http://eprints.umsida.ac.id/3723
Widodo, A., Hidayati, R.V., Fauzi, A., Erfan, M., & Indraswati, D. (2020). Pengaruh Penggunaan Media Gambar Berseri Terhadap Kemampuan Menulis Kalimat Sederhana Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Didika: Wahana Ilmiah Pendidikan Dasar, 6(1), 106-115. https://doi.org/10.29408/didika.v6i1.2050
Author Biographies
Maulana Ali Akbar, Universitas Mataram
Muhammad Tahir, Universitas Mataram
Muhammad Erfan, Universitas Mataram
Fitri Puji Astria, Universitas Mataram
License
Copyright (c) 2024 Maulana Ali Akbar, Muhammad Tahir, Muhammad Erfan, Fitri Puji Astria
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
- Authors who publish with Journal of Classroom Action Research, agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License (CC-BY License). This license allows authors to use all articles, data sets, graphics, and appendices in data mining applications, search engines, web sites, blogs, and other platforms by providing an appropriate reference. The journal allows the author(s) to hold the copyright without restrictions and will retain publishing rights without restrictions.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in Journal of Classroom Action Research.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).